Touchten Raih Pendanaan Seri C dari GREE

GREE, Inc. dan Touchten Mengumumkan Pendanan Seri C / Touchten

Hari ini (7/7), studio mobile game kenamaan asal Jakarta Touchten secara resmi mengumumkan penggalangan dana seri C yang dipimpin oleh GREE, Inc. GREE sebagai investor utama akan bergabung bersama 500 Startups sebagai co-investor ke dalam jajaran dewan eksekutif Touchten. Tidak ada nilai total investasi yang dipublikasikan dalam pendanaan kali ini.

Continue reading Touchten Raih Pendanaan Seri C dari GREE