Fitur Facebook Connect di Ayofoto!

Update dari salah satu layanan berbasis fotografi, AyoFoto! Kini user Ayofoto! akan diberikan pilihan untuk memperluas jaringan mereka dengan menggunakan fitur Facebook Connect.

Dari pengumuman resmi mereka kini user bisa menggunakan fitur Facebook Connect ini untuk memudahkan user untuk memperluas jaringan pertemanan mereka, karena para user ini bisa langsung menyebarkan segala kegiatan yang mereka lakukan di Ayofoto! seperti update status, menulis komentar, menulis blog ke Facebook, karena semuabnya juga bisa muncul di Facebook Wall user.

Continue reading Fitur Facebook Connect di Ayofoto!

Cara Baru Membuat Event di Facebook

Tanggal 1 Mei kemarin, Facebook mengumumkan perubahan dari format fitur event mereka. Pada tampilan event yang baru ini, Facebook mengatakan bahwa mereka ingin merubah konsep event, menjadi lebih spontan.

Perubahan konsep terlihat sangat jelas dari pertanyaan untuk user dari format event yang baru ini, bukan lagi tentang judul event tetapi tentang ‘What are you planning?’ Perubahan pertanyaan ini diikuti dengan beberapa perubahan lain yang menjadikan pembuatan event di Facebook menjadi lebih sederhana.

Continue reading Cara Baru Membuat Event di Facebook

Fitur Baru LinkedIn: Company Follow

LinkedIn meluncurkan fitur baru lagi, setelah sekitar satu minggu sebelumnya mereka meluncurkan fitur yang berhubungan dengan sharing konten, kini mereka meluncurkan fitur yang mempermudah user untuk following akun perusahaan tertentu di LinkedIn.

Fitur Company Follow yang diluncurkan oleh LinkedIn ini berguna untuk para user LinkedIn jika ingin mengetahui berbagai perkembangan yang terjadi di profil perusahaan yang terdapat di LinkedIn, dan terkoneksi dengan berbagai hal yang terjadi secara realtime di akun perusahaan tersebut, yang sampai kini telah mencapai hampir satu juta akun perusahaan.

Continue reading Fitur Baru LinkedIn: Company Follow

Perubahan Tampilan Profile Info di Facebook

Facebook nampaknya sedang memperbaharui tampilan fitur profile untuk user mereka, perubahan ini sepertinya mengikuti beberapa perkembangan yang mereka lakukan beberapa waktu yang lalu termasuk perubahan ‘button become a fan’ menjadi ‘Like’ serta penambahan page dengan tipe community serta perkembangan tentang connected profile yang berpengaruh pada para user dalam terkoneksi dengan berbagai page yang ada di Facebook dengan profile user.

Continue reading Perubahan Tampilan Profile Info di Facebook

Miso, Jejaring Sosial Penggemar Film

Cari, check in, berbagi komentar, dapet badge. Bukan, ini bukan Foursquare. Perkenalkan, Miso. Masih seputar berbagi minat dan informasi lewat jejaring sosial, kali ini niche yang diambil adalah film dan TV.

Bohong kalo mereka bilang ini ngga niru Foursquare (dan mereka ngga bilang ngga niru kok). Pada dasarnya ini adalah Foursquare untuk film dan TV. Install aplikasinya di iPhone atau iPod touch (ya, cuma tersedia buat dua device itu), kemudian “check in” untuk memasukkan film atau acara TV yang lagi atau baru ditonton. Nanti bisa dapetin badge kalau sudah menonton sekian banyak film atau melakukan aktivitas tertentu.

Continue reading Miso, Jejaring Sosial Penggemar Film

Multiply Kini Berbahasa Indonesia

Multiply kini secara resmi telah tersedia dalam bahasa Indonesia. Seperti yang saya dapat dari notifikasi e-mail yang dikirim oleh tim Multiply serta di blog mereka, ini adalah sebuah berita baik, mengingat user Multiply dari Indonesia memang mendominasi. Seperti yang pernah di beritakan oleh DailySocial beberapa waktu lalu, bahwa Multiply meluncurkan fitur ‘translation’ yang memungkinkan user untuk ikut berpartisipasi dalam menerjemahkan Multiply dalan berbagai bahasa, salah satunya Indonesia.

Continue reading Multiply Kini Berbahasa Indonesia

Digg Siapkan Tampilan Baru

Digg akan meluncurkan perombakan pada situs mereka, kabar ini memang sudah terdengar sejak beberapa waktu lalu,  Telegraph dalam salah satu artikelnya menyebutkan bahwa persiapan untuk tampilan baru ini telah dipersiapkan oleh Digg selama 5 tahun.

Tampilan ini akan memberikan pengalaman yang baru bagi user Digg serta beberapa perkembangan lain seperti kecepatan dan fokus pada realtime news dan recomended content.

Continue reading Digg Siapkan Tampilan Baru

Friendster Belum Siap Mati

friendsterFriendster, layanan social networking yang sempat menjadi situs jejaring sosial terpopuler itu belakangan ini memang kehilangan banyak hal, mulai dari pengguna, traffic sampai eksekutif yang terus berlarian keluar. Bahkan beberapa bulan lalu Friendster juga mencari calon pembeli dari Asia yang mungkin tertarik membeli Friendster.

Nah, hari ini rupanya Friendster belum siap mati, setidaknya tidak semudah itu. Dengan effort yang keras, Friendster akan merombak situs jejaring sosial tersebut agar siap bersaing dengan situs-situs besar seperti Facebook, MySpace dan Twitter. Friendster sendiri mulai tanggal 4 Desember 2009 secara resmi memperbarui situsnya mulai dari logo, layout, dan bahkan sampai ke konsep “social networking” itu sendiri.

Penasaran? Nih, lihat sendiri videonya.

Continue reading Friendster Belum Siap Mati

LinkedIn Membuka Diri, TweetDeck Menyambut Dengan Senyum

openAPIlinkedInUser dari Indonesia di profesional social network LinkedIn memang masih sedikit, setidaknya itu yang ditunjukkan dari data Alexa. Beberapa social networking lain punya user dari Indonesia yang cukup banyak, seperti Facebook dan Twitter, sedangkan LinkedIn masih kurang.

Baru-baru ini LinkedIn mengumumkan untuk membuka API mereka pada pihak ketiga. Ini memungkinkan para pengembang yang sudah mengantri untuk menggunakan LinkedIn API untuk mengembangkannya pada aplikasi-aplikasi lain.
Continue reading LinkedIn Membuka Diri, TweetDeck Menyambut Dengan Senyum

Social Networking Untuk Para Traveler

kololredDitengah pertumbuhan internet yang masif, social networking tentu menempati posisi yang cukup krusial, kemarin saya mereview salah satu social networking di Indonesia, kini saya juga akan bercerita tentang social networking yang baru saja meluncurkan versi beta mereka. Another social networking ?

Jika pertanyaan itu muncul dari anda, tenang, mungkin anda belum meilihat bentuk dan aplikasi social networking yang merupakan partner AirAsia ini, dia adalah Koolred.

Continue reading Social Networking Untuk Para Traveler