Berambisi Jadi “Pesaing Skype”, UMeetMe Hadir di Program Bundling IndiHome

Mengakses Video Call Untuk Keluarga / Shutterstock

Berambisi menjadi kompetitor Skype untuk pasar dalam negeri, UmeetMe resmi diluncurkan oleh Telkom Divisi Digital Business (DDB). UMeetMe sudah tersedia di platform Android (APK) dan menyasar pasar e-government, bisnis, dan perorangan. Untuk memperluas adopsinya, layanan UmeetMe turut di-bundling dengan layanan IndiHome untuk semua pelanggannya.

Continue reading Berambisi Jadi “Pesaing Skype”, UMeetMe Hadir di Program Bundling IndiHome

Telkom UmeetMe Siapkan Layanan Video Conference untuk Dukung Program “e-Blusukan” Pemerintah

Layanan video conference terpadu Telkom UmeetMe bertekad memperluas layanannya ke desa-desa dalam rangka mendukung program “e-Blusukan” yang direncanakan pemerintah. Pengelola UmeetMemenyatakan bahwa layanan ini bisa efektif untuk menjangkau pelosok desa karena bisa dijalankan melalui infrastruktur Internet berkoneksi rendah.

Continue reading Telkom UmeetMe Siapkan Layanan Video Conference untuk Dukung Program “e-Blusukan” Pemerintah