Dailylicious Recap This Week

Dailylicious recap is coming back with some information to our beloved readers. This time we arrange the recap from two weeks information and also complete it with some interesting article from DailySocial.

The first information is dealing with the news that seems remaining hot in information technology business. It deals with the innovation and invention. It is about patents.

With no doubt, readers already read the information about the acquisition process Google upon Motorola Mobility. Before this news spreading out, Sarah Lacy wrote her opinion about patent and union. They can have good aims but can be twisted for other purposes and may be hold up the innovation process, also affected competition and customers in the pertinent country. Although the information provided deals with market condition in the USA, it is important to know. You may read the information here.

Continue reading Dailylicious Recap This Week

Rekap Dailylicious Minggu Ini

Rekap Dailylicous hadir kembali dengan berbagai informasi yang kami bagikan untuk para pembaca, kali ini memang rekap disusun atas informasi selama dua minggu dan akan kami lengkapi juga dengan berbagai artikel menarik dari DailySocial.

Informasi pertama berkaitan dengan tema hangat yang mungkin akan terus menjadi bahasan hangat di dunia teknologi, yang erat kaitannya dengan inovasi dan penemuan, yaitu berkaitan dengan paten.

Tentu saja para pembaca sudah mendengar tentang proses akuisisi Google atas Motorola Mobility, sebelum kabar ini beredar Sarah Lacy menuliskan pendapatnya tentang paten dan union yang meski bertujuan baik namun bisa di twisted untuk tujuan lain yang mungkin menghambat proses inovasi, kompetisi dan konsumen serta negara yang bersangkutan. Meski informasi yang diberikan memang berkaitan dengan pasar atau kondisi di U.S. tetapi tetap layak untuk dicermati. Informasi bisa dilihat dari tautan ini.

Continue reading Rekap Dailylicious Minggu Ini

Kiprah Yotomo di Layanan Berbasis Lokasi

Beberapa waktu yang lalu DailySocial membahas rilis awal dari Yotomo, salah satu pemain lokal di layanan berbasis lokasi. Startup yang dikelola oleh satu orang ini didukung oleh Better-B yang merupakan salah satu developer mobile papan atas di Indonesia.

Yotomo dikembangkan untuk menanggapi perkembangan pengguna Foursquare di Indonesia serta masih kurangnya layanan lokal dengan fasilitas check-in yang tidak hanya di tempat-tempat tertentu, tetapi di mana saja sampai sudut-sudut kota.

Continue reading Kiprah Yotomo di Layanan Berbasis Lokasi

Bouncity Capai 16 ribu pengguna dan 325.000 Aktivitas di Layanan Mereka

Layanan berbasis lokasi paling baru, Bouncity, akan segera memasuki bulan pertama mereka sejak peluncurkan aplikasi ini bagi pengguna BlackBerry 8 Juni kemarin. Mengapa BlackBerry? BlackBerry merupakan smartphone paling menonjol di Indonesia dan mereka yang memiliki perangkat ini adalah pengguna media sosial paling aktif.

Dalam waktu kurang dari 30 hari, Menurut Wenas Agusetiawan, Bouncity telah mendapatkan 16.000 pengguna dan lebih dari 325.000 aktivitas yang diselesaikan oleh pengguna mereka. Ini berarti ada 20 aktivitas lebih untuk setiap pengguna terdaftar. Jika dirata-ratakan maka ada 0.72 aktivitas per orang per hari. Bouncity juga telah memiliki 75.000 venue di database mereka.

Continue reading Bouncity Capai 16 ribu pengguna dan 325.000 Aktivitas di Layanan Mereka

(Updated) Bouncity reaches 16 thousand users, 325 thousand activities completed

Brand new location-based social game Bouncity is about to enter its first month of operation following its limited launch on June 8 with a BlackBerry application. Why BlackBerry? It’s the most prominent smartphone in Indonesia and its owners are among the most active users of social media.

In less than 30 days, Bouncity has apparently gained 16 thousand users with more than 500 325 (updated see below) thousand activities completed according to founder and CEO Wenas Agusetiawan. That’s just over 31 20 activities per registered user. When averaged over the past month, it’s slightly more than 1 0,72 activity per person per day. It also has amassed 75 thousand venues in its database. Continue reading (Updated) Bouncity reaches 16 thousand users, 325 thousand activities completed

Further on with Yotomo, Get Local Offers

Have you check out Yotomo? Yotomo, Foursquare based mobile application with local touch developed by Wahyudi and assisted by Better-B team, was officially released on 16 April together with Foursquare Day. The date was not coincidental. Yotomo used Foursquare map and check-in system. The differences are, Yotomo provide local badges, coupon information, and local events.

At their launch, Yotomo is developed for Blackberry platform first, and the next to come will be iOS dan Android. For Blackberry platform, Yotomo supports type 83xx to 98xx. The option is available at download homepage. This means Yotomo also accommodate old version OS like OS 4.5 because 83xx cannot be upgraded to higher version. Downloadable version is 1.0, which means the application is final version and ready for release.

Continue reading Further on with Yotomo, Get Local Offers

Lebih Jauh dengan Yotomo, Dapatkan Berbagai Penawaran Lokal

Anda sudah melihat-lihat soal Yotomo? Yotomo, aplikasi mobile berbasis Foursquare dengan rasa lokal yang didirikan oleh Wahyudi dan dibantu oleh tim Better-B, telah resmi diluncurkan tanggal 16 April lalu bertepatan dengan Foursquare Day. Bukan kebetulan semata kenapa dipilih tanggal tersebut. Di satu sisi, Yotomo menggunakan peta Foursquare dan sistem check-in Foursquare. Sementara untuk perbedaannya, Yotomo menyediakan tambahan badge lokal dan informasi kupon dan event lokal.

Di peluncurannya Yotomo hadir untuk platform BlackBerry dahulu, menyusul berikutnya untuk iOS dan Android. Untuk platform BlackBerry, Yotomo mendukung seri 83xx hingga 98xx. Pilihan tersebut sudah ada di halaman depan pengunduhannya. Ini berarti Yotomo juga mengakomodasi OS versi jadul, seperti OS 4.5 karena 83xx tidak dapat di-upgrade ke versi yang lebih tinggi lagi. Versi yang bisa diunduh adalah 1.0, artinya aplikasi tersebut memang sudah versi final layak rilis.

Continue reading Lebih Jauh dengan Yotomo, Dapatkan Berbagai Penawaran Lokal

More than Just Check In with Yotomo

Foursquare, Gowalla, Google Latitude with Mobile Check-in, Facebook Places, Yahoo! Koprol; There are lots of location based check in service available. When you might be bored and confused which service you should use, not to mention that not all service runs well, it’s about time for other similar application to show up that not only offering easy check-in but also gives information of interesting offers around us at that time.

Let us meet Yotomo. Yotomo is Singapore based startup founded by Wahyudi and supported by Better-B as partner to create its mobile application. On a glimpse, its logo’s font face reminds us of Twitter. Yotomo was developed using Foursquare API for its check-in service with addition of local touch, which makes it more valuable. This local touch becomes Yotomo’s attraction. When you come to a venue, after you check-in there, you can check what event or offers are available around the venue.

Continue reading More than Just Check In with Yotomo

Lebih Dari Sekedar Check-In Dengan Yotomo

Foursquare, Gowalla, Google Latitude with Mobile Check-in, Facebook Places, Yahoo! Koprol; Banyak sekali layanan check-in berbasis lokasi yang bermunculan. Di saat Anda mungkin jenuh dan bingung harus memilih yang mana, apalagi tidak semua layanan tersebut dapat dimanfaatkan dengan baik, sudah saatnya muncul aplikasi turunan yang tidak saja menawarkan kemudahan check-in tapi juga lebih dari itu, memberikan informasi soal penawaran menarik yang ada di sekitar kita saat itu.

Mari kita temui Yotomo. Yotomo adalah startup berbasis di Singapura yang didirikan oleh Wahyudi dan didukung oleh Better-B sebagai partner untuk pembuatan aplikasi mobile-nya. Sepintasnya font-face logonya mengingatkan kita dengan Twitter. Yotomo dibangun memanfaatkan Foursquare API untuk layanan check-in-nya dengan tambahan bumbu lokal yang membuatnya lebih bernilai. Bumbu lokal ini yang menjadi daya tarik aplikasi Yotomo. Saat Anda datang ke suatu venue, setelah check-in Anda dapat mengecek event atau penawaran apa saja yang ada di sekitar venue tersebut.

Continue reading Lebih Dari Sekedar Check-In Dengan Yotomo