Berbincang Mengenai #NewKaskus Bersama CEO dan CTO Kaskus

Tidak banyak yang tahu bahwa ternyata Kaskus sudah merencanakan revamp sejak 2 tahun lalu, namun dengan infrastruktur dan data sebesar Kaskus, proses itu-pun menjadi sangat lama. Andrew-pun sudah beberapa bulan ini mengindikasikan akan adanya perubahan besar-besaran di Kaskus, dia menyebutnya #newkaskus. #NewKaskus ini diklaim sebagai improvement yang luar biasa dari Kaskus dari sisi design, infrastruktur hingga platform backend, mereka bahkan pindah dari platform VBulletin yang sudah mereka gunakan selama lebih dari 11 tahun.

Di kesempatan ini, saya diberikan kesempatan untuk berbincang dengan Ken Dean Lawadinata, CEO Kaskus dan juga dengan founder sekaligus CTO, Andrew Darwis. Bertempat di kantor baru Kaskus, kami berbincang santai mengenai #newKaskus dan kemana duo CEO-CTO ini akan membawa Kaskus. Meskipun kami masing-masing terlihat memegang senjata, namun bisa saya jamin interview kali ini berjalan mulus tanpa ada pertumpahan darah.

Ingin lihat perbincangan saya dengan mereka? Check this out.

Continue reading Berbincang Mengenai #NewKaskus Bersama CEO dan CTO Kaskus

DS Tour – Kaskus

Kaskus, forum terbesar di Indonesia baru-baru ini pindah dari sebuah rumah di Kebayoran Baru ke kantor baru mereka di bilangan Kuningan, Jakarta Selatan. Tidak tanggung-tanggung, mereka menempati lantai teratas dari sebuah gedung yang bisa dibilang cukup prestise, seolah-olah ingin menunjukkan bahwa Kaskus adalah sebuah bisnis serius yang siap mendominasi kultur internet anak muda di Indonesia.

Dailysocial berkesempatan untuk mampir ke kantor Kaskus yang baru, sebuah kantor yang benar-benar nyaman dan sangat mengesankan untuk sebuah perusahaan internet. Konsep utamanya adalah untuk membuat para pekerjanya nyaman bekerja di kantor, terutama mengingat tepat di depan gedung mereka-lah salah satu titik kemacetan Jakarta.

Pensaran seperti apa kantor Kaskus yang baru? Penasaran kenapa saya gunakan gambar diatas? Ikuti perjalanan kami di kantor Kaskus di DS – Tour and you will find out.

Continue reading DS Tour – Kaskus

Kaskus Focuses on Scalability, Ditches VBulletin for Custom Made Service Platform

Andrew Darwis, founder and CTO of Kaskus recently announce that the forum site will upgrade its core system, leaving VBulletin behind. Vbulletin has been empowering Kaskus’ backend platform for more than 11 years since Kaskus first founded. Thousands of forums out there are also powered by VBulletin.

This announcement is most likely related to Darwis’ plan for #newkaskus, he’s been tweeting about upgrading Kaskus’ backend platform following the current technical problem he and his team faced. Darwis also indicates that the development team is currently building a new platform from scratch, custom made for Kaskus’ needs in light of higher scalability. This has been a big issue for Kaskus especially with the currently growing traffic and constant spikes from promos and other offline activities; their servers just can’t take it anymore.

Kaskus also starting to invite its several key users to try #newkaskus as beta testers and we currently have no info on when it will become publicly open for all Kaskus users. Let’s wait for the updates from Kaskus dev team.

Kaskus Kejar Skalabilitas, Siap Tinggalkan VBulletin

Andrew Darwis, founder dan CTO Kaskus pagi ini menyatakan kesiapannya untuk meninggalkan engine VBulletin yang selama lebih dari 11 tahun telah memperkuat backend Kaskus. Vbulletin adalah sebuah engine forum yang cukup populer dan memperkuat puluhan ribu  forum yang ada di internet, termasuk Kaskus ketika pertama kali didirikan oleh Andrew dan beberapa rekannya ketika bersekolah di AS.

Andrew sendiri sejak beberapa waktu lalu sudah mulai mempromosikan #newkaskus melalui tweet-nya, mengindikasikan Kaskus versi terbaru dengan engine yang dibangun from-scratch. Skalabilitas sepertinya merupakan alasan utama mengapa tim Kaskus memutuskan untuk meninggalkan VBulletin, terlihat dari beberapa kali engine VBulletin mengalami kesulitan dalam menghandle gelombang traffic Kaskus yang luar biasa besar.

Mulai hari ini akses ke #newkaskus akan segera dibuka untuk kalangan terbatas (beta tester) dan belum ada indikasi jelas kapan #newkaskus akan bisa dibuka untuk semua pengguna Kaskus secara umum. Kita tunggu update selanjutnya dari tim Kaskus.

UPDATED: Google Akan Memulai Kampanye Iklan TV di Indonesia

Sebuah Tweet dari founder Kaskus, Andrew Darwis pagi hari ini menyatakan bahwa Google akan segera memulai kampanye iklan TV mereka di Indonesia. “Google is here.. Cek iklan TV-nya besok..” kata Andrew di akun Twitter-nya, menciptakan sebuah gelombang ekspektasi diantara orang-orang di industri digital di Indonesia.

Google memang tengah mempersiapkan peluncuran kampanye Google Chrome di Indonesia, dan salah satu sumber mengatakan kepada kami bahwa kampanye TVC dari Google ini adalah tentang Google Chrome. Google telah mempromosikan peramban mereka secara global, dan bahkan mempromosikan kampanye TVC mereka: “The Web is What You Make of it” untuk mempromosikan Google Chrome, sangat mungkin bahwa kampanye TVC yang nanti hadir akan berada dalam tema kampanye yang sama.

Sejauh ini, Mozilla Firefox memiliki pangsa pasar lebih dari 60% dari peramban yang digunakan di Indonesia dan jika Mozilla masih ingin tetap seperti itu mereka harus melakukan sesuatu yang serius tentang kampanye mereka. Tentu saja Google memiliki anggaran lebih untuk memasarkan peramban mereka, sementara Mozilla adalah organisasi non-profit dan selalu melakukan pendekatan pada komunitas online grass-root sedangkan Google akan menyasar mass-market.

Continue reading UPDATED: Google Akan Memulai Kampanye Iklan TV di Indonesia

UPDATED : Google Starts TV Commercial Campaign In Indonesia

A tweet from Kaskus founder Andrew Darwis earlier today indicate that Google is starting their TV commercial campaign in Indonesia. “Google is here… check out their TVC ad tomorrow morning 8.30” said Darwis on his tweet, creating a wave of expectations amongst influential people in the industry.

Google is also preparing to launch Google Chrome campaign in Indonesia, and a source told us that the TVC campaign will be about Google Chrome. Google has been pushing their browser globally, and even pushing their “The Web is What You Make of it” campaign to promote Google Chrome, it is very likely that the TVC campaign in question will be under the same campaign.

Continue reading UPDATED : Google Starts TV Commercial Campaign In Indonesia

Kaskus : Bisnis Dan Loyalitas Komunitas

Belakangan ini Kaskus sedang didera kabar tidak enak, dimana 5 moderator yang notabene berasal dari komunitas dan tentunya bersifat sukarela tiba-tiba mengundurkan diri secara bersamaan. Hal ini terjadi hanya beberapa bulan setelah Kaskus sukses berpartnership dengan GDP Ventures untuk investasi guna membawa Kaskus ke level yang lebih tinggi.

Karena kedekatan waktu inilah, mulai berhembus isu tidak enak bahwa para moderator ini meninggalkan Kaskus sebagai bentuk protes atas ditolaknya permintaan “imbalan” para moderator sukarela ini setelah Kaskus mendapatkan dana segar. Andrew Darwis, CTO dan founder Kaskus langsung mengklarifikasi berita ini dengan menyatakan bahwa pengunduran diri dari para moderator ini tidak ada hubungannya dengan isu permintaan “imbalan”.

Continue reading Kaskus : Bisnis Dan Loyalitas Komunitas

Founder Kaskus Rilis Pernyataan Tentang Pengunduran Diri dari Para Moderator Forum

Kaskus mengalami lonjakan traffic sekitar 30% dalam 24 jam terakhir, karena pengunduran diri beberapa moderator dari forum populer. Berita itu telah menyebabkan spekulasi yang merajalela perihal sifat pengunduran diri di antara anggota forum yang memaksa pendiri dan CTO Kaskus, Andrew Darwis merilis pernyataan resmi, tanggal 7 Mei sekitar pukul 12 siang.

Poin utama dari pernyataan itu adalah sebagai berikut:

  • Kaskus, sejak kemarin mengalami lonjakan traffic sebesar 30 persen
  • Administrator menganggap hal ini sebagai sebuah tanda bahwa masih terdapat perhatian yang besar dan kepedulian para anggota forum
  • Lima moderator memang mengundurkan diri dalam 24 jam terakhir melalui saluran privat
  • Tidak ada kebenaran desas-desus bahwa moderator mencari hadiah atau pembayaran atas jasa mereka atau mereka dibebaskan atau diminta untuk mengundurkan diri
  • Kaskus menyesalkan bahwa berita ini telah menimbulkan spekulasi mengenai sifat pengunduran diri dan meminta anggota Kaskus untuk tidak percaya rumor tersebut

Continue reading Founder Kaskus Rilis Pernyataan Tentang Pengunduran Diri dari Para Moderator Forum

Kaskus Founder Releases Statement on Resignation of Forum Moderators

Kaskus experienced a traffic spike, roughly 30 percent, in the last 24 hours due to the resignation of several moderators from the popular forum. The news had led to rampant speculations as to the nature of the resignations among members of the forum that Kaskus Founder and CTO Andrew Darwis was forced to release an official statement earlier today.

The major points of the statement are as follows:

  • Kaskus is having a 30 percent boost in traffic since yesterday
  • The administrators take this as a sign that there is still strong interest and concern in the forums by the members
  • Five moderators indeed resigned in the last 24 hours through private channels
  • There is no truth to the rumors that the moderators sought a reward or payment for their services nor that they were released or asked to step down
  • Kaskus regrets that the news had cause speculations as to the nature of the resignations and requests that members are not to believe such rumors

We sought further statements from Darwis but he declined, saying he had said what needed to be said on the matter. We are monitoring the situation and will report any information we could gather on this issue.

Disclosure: Kaskus and DailySocial both receive investments from the same company

East Ventures closes the year with Disdus investment

East Ventures is not going to end this year without some serious announcement for their Indonesian portfolio, as we receive a press release from Jason Lamuda, CEO and co-founder of Disdus. Disdus launched in August 2010 –together with 2 other similar sites– is one of the biggest Groupon clone in Indonesia together with DealKeren as incumbent players in the collective commerce scene. Their partnership with Kaskus in October boost up their visibility and gained new users from the mammoth forum, and apparently their partnership with the people behind Kaskus is only getting better.

Continue reading East Ventures closes the year with Disdus investment