CyanogenMod Kembangkan Gello, Browser Open-Source dengan Fokus pada Kustomisasi dan Keamanan

Developer custom ROM ternama, CyanogenMod, tengah mengerjakan sebuah browser untuk Android bernama Gello. Browser ini dikembangkan dari proyek open-source milik Google, Chromium, dan selanjutnya akan disempurnakan secara open-source pula. Continue reading CyanogenMod Kembangkan Gello, Browser Open-Source dengan Fokus pada Kustomisasi dan Keamanan

[Rumor] Update Android ‘Hera’ Akan Mendongkrak Performa Multitasking

Dikenal secara internal dengan codename Hera, kabar atasĀ update ini merepresentasikan perubahan besar selanjutnya pada sistem operasi Android dari Google.

Continue reading [Rumor] Update Android ‘Hera’ Akan Mendongkrak Performa Multitasking

Google Lepas Chrome 2.0

Tim pengembang Google Chrome terus menerus secara konstan melakukan perbaikan dan merilis update mingguan untuk browser milik Google ini. Setelah 4 bulan diluncurkan kini Google Chrome memasuki versi 2.0.156.1 (disingkat jadi Chrome 2.0), namun jangan senang dulu, karena download hanya tersedia di kanal developer. Meskipun begitu, Google berencana untuk memasukkan fitur-fitur terbaru termasuk Webkit versi terbaru, dan implementasi protokol HTTP buatan Google.

Fitur terbaru

Berikut beberapa fitur terbaru Google Chrome 2.0:

  • Webkit versi terbaru dengan fitur baru seperti gradien CSS, dan reflection
  • Mengimpor bookmark dari Google Bookmarks
  • auto-complete form
  • dukungan untuk skrip Greasemonkey
  • autoscrolling
  • full-page zoom
  • update spell-check

chromium_20.jpg

gambar:readwriteweb