Asus Bangun Pabrik Perakitan Ponsel di Batam

Proses Perakitan Smartphone / Shutterstock

Menyambut kebijakan pemerintah mengenai komponen dengan tingkat kandungan dalam negeri (TKDN) untuk perangkat dalam negeri, perusahaan elektronik dan telematika Taiwan Asus bekerja sama dengan PT Sat Nusapersada membangun pabrik perakitan gadget di Batam. Nantinya pabrik tersebut diharapkan mampu memproduksi hingga 200.000 unit tiap bulannya.

Continue reading Asus Bangun Pabrik Perakitan Ponsel di Batam

The Ministry of Industry Expects Indonesian E-Commerce to Grow 60%-70% this Year

That the Indonesian e-commerce industry has developed vastly is not an uncommon thing to know. The Ministry of Industry even predicted that the industry will grow much more significant in 2015, even though people’s worries toward online fraud are still there. Continue reading The Ministry of Industry Expects Indonesian E-Commerce to Grow 60%-70% this Year

Kementerian Perindustrian Perkirakan Tren E-Commerce di Indonesia Akan Tumbuh 60%-70% Tahun Ini

Ilustrasi E-commerce Cart / Shutterstock

Pertumbuhan pasar e-commerce di Indonesia yang begitu pesat memang tidak perlu diragukan lagi. Sebagian orang bahkan menganggap pasar e-commerce dapat menjadi tambang emas yang sangat menggoda. Kementerian Perindustrian sendiri memperkirakan bisnis dalam industri e- commerce di tahun 2015 akan tumbuh signifikan, meski masih ada rasa tidak percaya dari masyarakat akibat maraknya praktik penipuan.

Continue reading Kementerian Perindustrian Perkirakan Tren E-Commerce di Indonesia Akan Tumbuh 60%-70% Tahun Ini