Koprol Sudah Punya Aplikasi untuk PlayBook?

Koprol hari ini meluncurkan frontpage baru mereka dalam rangka membuat daya tarik yang mendunia dan memulai disain ulang yang telah lama dinantikan untuk memudahkan dan membersihkan interface situs mereka. Mengikuti sebuah petunjuk desain yang dimulai dari tampilan untuk layar sentuh, kini tampilan keseluruhan telah dibawa ke tampilan situs yang lebih besar dan hari ini, kita bisa melihat bahwa hal tersebut telah dibawa ke aplikasi mendatang namun belum diumumkan yang ditampilkan di Playbook.

Satya Witoelar dan Aryo Kresnadi dari Koprol memuat beberapa foto yang berbeda di akun Koprol mereka untuk menunjukkan tampilan aplikasi baru tersebut. Karena keduanya masih belum menanggapi pertanyaan-pertanyaan yang diajukan mengenai foto-foto tersebut, maka masih belum jelas apakah aplikasi tersebut merupakan aplikasi web yang ditujukan bagi piranti tablet secara umum atau hanya untuk PlayBook. Dari tampak depan fotonya, cenderung terlihat sebagai aplikasi web, bukannya sebuah native app, namun kita akan informasikan lebih lanjut bila atau ketika mereka memberitahu.

Continue reading Koprol Sudah Punya Aplikasi untuk PlayBook?

Koprol has a PlayBook app already?

Koprol today launched its new front page in a move to internationalize its appeal and kick start its long-awaited redesign to simplify and clean up its interface. Following a design cue that began with the touch-oriented mobile site, the overall look was carried over to the larger site and today, we see that it has been brought over to the upcoming yet unannounced application shown on the PlayBook.

Koprol’s Satya Witoelar and Aryo Kresnadi both posted different photos to their respective Koprol accounts showing what the new app looks like. As neither have yet to respond to queries about the photos, it’s unclear whether the app is a web app meant for tablets in general or if it’s a specific application for the PlayBook. From that single front-on shot, it looks more like a web application instead of a native app but we’ll find out if or when they let us know.

We’d also like to know what’s going on with the long-awaited iPhone app. Late last year we were informed that the iPhone app was in concurrent development with the Android app but apparently that has changed and is now scheduled to be released after the Android app. We’re also hearing that its development had been handed over to Singapore, whether it’s Yahoo!’s developers in Singapore or an external developer, we’ve yet to find out.

In the mean time, check these out:

Continue reading Koprol has a PlayBook app already?

Masa Depan Check-in Baru Saja Dimulai

Berkat ReadWriteWeb, perhatian kalangan teknologi sekali lagi diarahkan pada fenomena check-in, yang sebelumya telah banyak digunakan di web. Apakah kita sudah tiba di titik jenuh dari aktivitas check-in atau kita baru benar-benar mulai menemukan nilainya? Jika Anda memikirkan suatu kegiatan, maka kemungkinan besar Anda akan menemukan layanan web yang menawarkan cara untuk berbagi pengalaman dengan setiap orang lain.

Sebelum kita melanjutkan, mari kita lihat apa sebenarnya aktivitas check-in itu. Check-in adalah sebuah kegiatan yang melibatkan kehadiran Anda di lokasi atau aktivitas tertentu dan mengumumkan kepada dunia bahwa Anda sedang melakukannya, dan kadang-kadang beserta alasannya kenapa Anda melakukannya. Jadi sebenarnya, tidak benar-benar harus berhubungan dengan lokasi.

Continue reading Masa Depan Check-in Baru Saja Dimulai

Check-in isn’t dead, it’s just getting started

Thanks to ReadWriteWeb, the attention of the technology inner circles once again is directed at the check-in phenomena that has been making its way around the web. Have we already arrived at the point of check-in fatigue or are we actually just beginning to discover its value? Think of an activity and most likely you’ll find a web service that offers a way to share that experience with every one else.

Before we proceed, let’s look at what a check-in actually does. Checking in involves stamping your presence at a particular location or activity and announcing to the world that you’re doing it, and sometimes, why. It doesn’t actually have to be a location.

Check-in taps into the narcissistic tendency inherent to a lot of people. People don’t just want to be seen, they want to be seen as hip, or for the ironically minded hipsters, anti-hip. Most people check in where everyone else does although a lot of people also check in to certain locations to show how anti-hip they are. Regardless, they’re checking in.

Continue reading Check-in isn’t dead, it’s just getting started