20% Konsumen Percaya Review Online, Sisanya Andalkan Mesin Pencari

Google dan lembaga analisis dan riset Compete mengadakan survei pada 1.321 responden untuk mengetahui perilaku pembelian apparel atau pakaian di US yang berhubungan dengan penggunaan perangkat bergerak

Continue reading 20% Konsumen Percaya Review Online, Sisanya Andalkan Mesin Pencari

Membandingkan Harga dengan Smartphone untuk Berbelanja Lebih Hemat

Di Amerika Serikat, fungsi smartphone dalam kegiatan berbelanja tidak hanya sekedar dipakai sebagai catatan daftar belanja. Orang Amerika, kini juga cenderung memanfaatkan smartphone untuk membandingkan harga saat berbelanja, agar mereka bisa mendapatkan harga yang lebih baik. Continue reading Membandingkan Harga dengan Smartphone untuk Berbelanja Lebih Hemat

Ruma, Grameen and Qualcomm Partners, Introduces Mobile Survey Tools

Last week, Ruma, Grameen Foundation and Qualcomm launched mobile survey tools and apps which released to help SMEs in Indonesia. The mobile survey app which takes form in Marketing Intelligence tools and app can help SMEs in Indonesia to gain additional income and helps businessman to understand the need of lower class group.

This cooperation is a part of Application Laboratory (AppLab) project which announced in 2010. Formerly, Ruma had worked with Grameen Foundation and Qualcomm to launch a couple of apps such as Jual Pulsa and Kerja Lokal. Ruma (Your SME Partner – Rekan Usaha Mikro Anda) is a social company from Indonesia which helps people with low income using mobile technology. One of them is by helping them to ‘sell’ phone credit, electricity credit and other value adding service. Ruma gains funding from Omidyar Network and Unitus Impact.

In a press release related to cooperation with Ruma, Grameen Foundation and Qualcomm, it is mentioned that this mobile survey tool can be used by many parties. Respondent SMEs can get additional income and data source acquired from the survey can be used as consideration factor to test a product or marketing startegy. While for business people, company and businessman, this mobile survey tool/app can be a mean for them to understand the need and interest of low-income customer.

Continue reading Ruma, Grameen and Qualcomm Partners, Introduces Mobile Survey Tools

Ruma, Grameen Foundation dan Qualcomm Perkenalkan Mobile Survey Tools

Minggu lalu, Ruma, Grameen Foundation dan Qualcomm meluncurkan tools (perkakas) dan aplikasi survei mobile yang dirilis untuk membantu pengusaha mikro di Indonesia. Aplikasi survei mobile berupa perkakas dan aplikasi Marketing Intelligence ini bisa membantu pada pengusaha mikro di Indonesia dengan mendapatkan pemasukan tambahan dan membantu pelaku bisnis mengerti kebutuhan golongan berpendapatan rendah.

Kerja sama terbaru ini merupakan bagian dari proyek Application Laboratory (AppLab) yang telah diumumkan tahun 2010. Sebelumnya Ruma juga telah bekerja sama dengan Grameen Foundation dan Qualcomm dalam meluncurkan beberapa aplikasi seperti Jual Pulsa dan Kerja Lokal. Ruma (Rekan Usaha Mikro Anda) sendiri merupakan perusahaan sosial asal Indonesia yang membantu penduduk berpendapatan rendah dengan teknologi mobile. Salah satunya adalah dengan membantu mereka ‘berdagang’ menjual pulsa telepon, listrik serta layanan penambah nilai lainnya. Ruma mendapatkan pendanaan dari Omidyar Network dan Unitus Impact.

Continue reading Ruma, Grameen Foundation dan Qualcomm Perkenalkan Mobile Survey Tools

BSA: 59 % Pengguna Komputer di Indonesia adalah Pembajak

Sekitar 3 dari 5 (59%) pengguna komputer di Indonesia menggunakan software bajakan. Demikian menurut hasil penelitian Global Software Piracy Study yang diselenggarakan oleh Business Software Alliance (BSA), sebuah badan beranggotakan beberapa perusahaan teknologi besar seperti Apple, Microsoft, Symantec dan Apple yang mendukung perlindungan terhadap hak cipta.

Dari 59 % pengguna komputer tersebut, sebagian diantaranya selalu atau sering menggunakan software bajakan, sedangkan yang lain hanya menggunakannnya pada saat-saat tertentu atau pada sesekali saja. Rata-rata pada tahun 2011, tingkat pembajakan software di Indonesia mencapai 86 %. Artinya, hampir 9 dari 10 software yang di-install oleh pengguna komputer di Indonesia adalah software bajakan. Total nilai kerugian akibat pembajakan ini mencapai 12,8 trilliun Rupiah. Continue reading BSA: 59 % Pengguna Komputer di Indonesia adalah Pembajak

GfK: Booming Smartphone Masih Berlanjut di Asia Tenggara

GfK Asia merilis hasil survei yang dilakukan di sejumlah negara di Asia Tenggara, berkaitan dengan penjualan smartphone di kawasan tersebut. Survei tersebut menyimpulkan bahwa booming smartphone di Asia Tenggara masih berlanjut, di mana secara total hampir 7.7 juta unit smartphone yang terjual selama kuartal I 2012 dengan nilai $2.4 Miliar. Peningkatan penjualan smartphone di kawasan ini meningkat di kisaran 70-400% dibandingkan setahun lalu, dengan Filipina mencetak persentase peningkatan tertinggi.

Indonesia tentu saja menjadi pasar terbesar, di mana nilai penjualan melebihi angka $1.4 miliar (58% dari total penjualan kawasan) dan tingkat penetrasi smartphone mencapai 62%. Hal tersebut disampaikan oleh Gerrard Tan, Account Director for Digital Technology, GfK Asia. Saya mungkin tidak setuju bahwa angka 62% ini menjadi total ukur penetrasi smartphone di berbagai kawasan di Indonesia. Tidak mungkin (untuk saat ini) smartphone memiliki penjualan yang lebih besar ketimbang feature phone di Indonesia. Asumsi saya, angka survei ini hanya mencerminkan kondisi di sejumlah kota besar di Indonesia.

Continue reading GfK: Booming Smartphone Masih Berlanjut di Asia Tenggara

ZDNet Rilis Survei Gaji Profesional TI di Indonesia

Fresh graduate TI yang mempunyai keterampilan pada bidang server dan jaringan, mendapatkan rata-rata gaji yang lebih tinggi dibandingkan dengan teman-teman mereka yang mempunyai keterampilan di bidang lain.

Demikian menurut rilis hasil survei ZDNet Asia tentang gaji profesional TI di Indonesia. ZDnet Asia, melakukan survei pada 78 profesional TI di Indonesia secara online selama Maret 2011 sampai Maret 2012. Hasil survei tersebut dirilis hari Senin lalu melalui situs ZDNet Asia.

Dari 78 orang yang disurvei, 37 orang berpengalaman kerja kurang dari 5 tahun, 30 orang berpengalaman antara 5 sampai 10 tahun dan 11 sisanya mempunyai pengalaman lebih dari 10 tahun.

Continue reading ZDNet Rilis Survei Gaji Profesional TI di Indonesia

Perilaku Pengguna Internet Indonesia Berdasar Hasil Survei Ipsos

Minggu lalu, Anda membaca analisis dan opini Wiku tentang hasil survei Ipsos. Ketika itu, Wiku mengangkat tentang perilaku pengguna internet dalam online shopping. Survei Ipsos tidak hanya menyinggung tentang jual-beli online. Berikut beberapa data yang lebih lengkap tentang perilaku pengguna internet Indonesia yang disebut dalam survei Ipsos tersebut. Saya harap, alih-alih bosan membaca angka-angka berikut, Anda justru mendapatkan ide berdasarkan angka-angka ini.

Email

Sebanyak 9 dari 10 (91 %) pengguna internet di Indonesia menggunakan internet untuk membuka dan mengirim email. Jumlah ini menempati peringkat keempat dari 24 negara yang disurvei. Secara global, 85% pengguna internet membuka dan mengirim email ketika mereka sedang online. Continue reading Perilaku Pengguna Internet Indonesia Berdasar Hasil Survei Ipsos

Ipsos Survey Result and Opportunities for Online Trading Players

Recently, Ipsos released the result of its survey that shows some things about the behavior of internet user in Indonesia in shopping online. Ipsos is an independent market research company run by professional researchers. Founded in France, it now has offices in 84 countries.

The survey says that 69% of internet users in Indonesia do a web search to find the product that they want to buy, and 48% from total count of respondents purchase goods online, the count is 44% for Indonesia.

Trust

Looking for information includes comparing prices as a common process done by prospective buyers in online shopping. Even though the survey says that respondents gather information on the product they want to buy, it is not mentioned in details about what kind of information gathering done by these buyers. Are they using search engine or looking directly and comparing from online stores, marketplace or forum; or do they ask their friends or considering other people’s opinion or find things by themselves in the web.

Continue reading Ipsos Survey Result and Opportunities for Online Trading Players

Online Shopping in Indonesia Will Grow to 15% in 6 Months

Just the other day, we read of Ipsos’s survey on the online shopping behavior of Internet users in Indonesia. The survey revealed that 44% of internet users in Indonesia buy goods online in the last 3 months.

Yesterday, MasterCard Worldwide released a survey result on similar topic. To know their customer’s tendency to shop online, MasterCard Worldwide held MasterCard Worldwide Online Shopping Survey. MasterCard did a survey on 7,373 customers during December 5, 2011 to February 6, 2012. Surveyed customers came from 14 countries in Asia Pacific.

The result, 57% of people surveyed in Indonesia use the Internet to shop online, not much different from the result of Ipsos’ survey. While for the next 6 months, 71% Indonesian people intend to use the Internet to shop online. It means, Indonesian people’s tendency to shop online will increase 15% in the next 6 months.

Of the 14 Asia Pacific countries surveyed, Indonesia is still behind established countries like Thailand, China, Japan and Korea, but the growth is fairly rapid by only behind Vietnam and is equivalent to the growth of online shopping in the Philippines.

Continue reading Online Shopping in Indonesia Will Grow to 15% in 6 Months