Judging the Competence of Bike Transportation Services in Jakarta

Mode of transportation with high maneuver capability is indeed essential in Jakarta, where everything needs to be done in seconds, not to mention the crowd it presents. During my brief discussion with GrabTaxi’s Head of Marketing Kiki Rizky, each major city in Southeast Asia has its own preferences when it comes to transportation. GrabTaxi’s internal research revealed that ojek is the most favorite mode of transportation  in Jakarta. This was actually found out first by Antar.id (previously Indojek) within last year’s second batch of Ideabox. Nonetheless, Go-Jek successfully implemented the idea first before the team did. Which one wins people’s heart?   Continue reading Judging the Competence of Bike Transportation Services in Jakarta

Menilik Kompetisi Layanan Pemesanan Transportasi Motor Ibukota

Go-Jek, GrabBike, Antar.id?

Layanan transportasi dengan tingkat manuver yang tinggi sudah barang tentu menjadi esensial kehadirannya guna menembus macetnya kota Jakarta. Dalam obrolan singkat saya dengan Head of Marketing GrabTaxi Kiki Rizky minggu lalu, kota-kota besar di Asia Tenggara memiliki perilaku yang berbeda dalam urusan transportasi. Riset internal GrabTaxi menilai layanan semacam ojek ialah salah satu yang tepat di kota Jakarta. Konsep yang dilontarkan oleh rekan-rekan Antar.id (sebelumnya Indojek) pada kualifikasi Ideabox batch kedua tahun lalu. Namun sayangnya, Go-Jek berhasil mengeksekusi ide mereka terlebih dahulu dalam sebuah layanan ojek berbasis aplikasi mobile untuk Ibukota DKI Jakarta. Lantas, yang mana yang lebih favorit?

Continue reading Menilik Kompetisi Layanan Pemesanan Transportasi Motor Ibukota

Antar.id Coba Ramaikan Persaingan Bisnis Logistik

Antar.id masuki bisnis logistik di Jakarta / Shutterstock

Persaingan bisnis layanan antar di Jakarta semakin sengit, baik itu layanan antar penumpang, makanan, atau barang. Kondisi jalanan Jakarta yang semakin padat dan penghematan waktu yang cukup lumayan menjadi salah satu alasan utama masyarakat mengadopsi fenomena layanan antar ini. Ingin turut serta meramaikan persaingan di bisnis ini, Edy Wihardja mengembangkan Antar.id.

Continue reading Antar.id Coba Ramaikan Persaingan Bisnis Logistik