Istilah Free Pada Game Dengan In-app Purchase di Google Play Akan Segera Diganti

Free-to-play terkadang menjadi istilah yang mengecoh banyak konsumen. Pertama kali diperkenalkan oleh publisher game online dari Korea Selatan untuk platform PC, metode ini akhirnya diadopsi oleh berbagai kalangan, termasuk publisher besar dari Barat dan menjadi sangat populer di platform mobile. Continue reading Istilah Free Pada Game Dengan In-app Purchase di Google Play Akan Segera Diganti

Peran Periklanan dalam Strategi Mobile Google

Ada artikel yang ditulis dengan sangat baik oleh Kyle Baxter tentang strategi Google Android. Inti dari apa yang disampaikan oleh Kyle adalah sesuatu yang selalu saya katakan pada orang-orang. Google tidak begitu tertarik dalam membangun platform mobile. Apa yang mereka inginkan adalah jalan lain untuk menyebarkan iklan karena bisa dibilang Google adalah perusahaan periklanan terbesar, jika bukan salah satu yang terbesar, di dunia karena lebih dari 96% dari pendapatan total mereka yang berjumlah $29.3 miliar pada tahun 2011, berasal dari iklan.

Ketika tujuan perusahaan adalah untuk menyebarkan iklan sebanyak mungkin, maka Google tidak akan tertarik dalam membangun lingkungan berbayar untuk konsumen mereka seperti apa yang dilakukan oleh Apple dan Amazon. Konsumen melihat iklan secara gratis, iklan dikembangkan dan dibayar oleh pengiklan. Segala sesuatu yang dibangun oleh Google adalah untuk melayani atau menyebarkan iklan dan berkat kekuatan dari pendapatan mereka, Google mampu melakukan hal ini.

Continue reading Peran Periklanan dalam Strategi Mobile Google

The Role of Advertising in Google’s Mobile Strategy

There’s an excellent piece written by Kyle Baxter about Google’s Android strategy. The gist of it is something I’ve always told people about. Google isn’t that interested in building a mobile platform per se. What it wants is another avenue to deliver its advertising because it is arguably the largest advertising channel company, if not one of the largest, in the world, as more than 96% of its $29.3 billion revenue in 2010 came from advertising.

When the company’s aim is to deliver as many ads as possible, it would not be interested in building a paid environment for consumers like what Apple and Amazon do. Consumers see advertising for free, developed and paid for by advertisers. Everything that Google does is built to serve or deliver advertising and thanks to the size and revenue of the company, it has the ability to do just that.

Continue reading The Role of Advertising in Google’s Mobile Strategy

Sprixi, Mencari Image Gratis Secara Cepat

sprixiImages pada sebuah artikel terkadang memegang peranan penting selayaknya artikel itu sendiri, untuk presentasi juga demikian, bahkan pengguna internet di Indonesia yang telah merambah anak sekolahan juga memerlukan images untuk mendukung aktifitas pengerjaan tugas mereka. Tapi, mengambil images melalui internet bukannya tanpa masalah, ada etika dalam mengambil dan menggunakan images yang di dapat dari internet. Menyebutkan sumber images adalah salah satu etika yang mesti dilakukan.

Bagi para internet savvy, mungkin telah mengenal Creative Commons license, sebuah lisensi yang sangat membantu dalam memfasilitasi beberapa lisensi, termasuk lisensi images. Kini ada sebuah aplikasi yang memudahkan anda untuk mencari images yang diperlukan untuk beberapa pekerjaan seperti tugas sekolah, presentasi, blog post, instant message, atau untuk melengkapi tweet anda. Aplikasi itu adalah Sprixi.

Continue reading Sprixi, Mencari Image Gratis Secara Cepat