Rekap Dailylicious Minggu Ini

Weekend telah tiba kembali dan ini adalah weekend pertama di bulan puasa. Sambil menemani puasa Anda, kembali hadir rekap dari berbagai informasi yang diterima redaksi DailySocial yang kami bagikan di Dailylicious serta tentunya di DailySocial.

Informasi pertama hadir dari layanan terbaru Google, Google+. Menurut sebuah situs yang mengklaim telah mengindeks Google+, dikatakan bahwa pengguna Google+ di Asia telah mencapai kisaran 600.000 pengguna, ketika artikel tersebut diterbitkan, Indonesia berada di posisi 4 dengan 4,55% atau 27.000 pengguna. Namun tentunya sekarang telah data telah berubah, Anda bisa melihat sendiri hasil data statistik di situsnya melalui tautan ini.

Selanjutnya ada berita dari Square, layanan pembayaran mobile yang dikembangkan didirikan oleh Jack Dorsey dan Jim McKelvey yang juga mengembangkan Twitter. Square baru saja mendapatkan pendanaan dan siap meluaskan pasar di luar U.S. pada tahun 2011. Saat ini telah ada $4 juta transaksi perhari, akses terbanyak dari iOS (69%) dengan iPhone sebesar 45%, kemudian Android 31%, ada labih dari 500.000 pembaca kartu yang beredar serta lebih dari $100 juta transaksi pada bulan Juli. Mereka juga telah memiliki aplikasi iPhone serta loyalty cards.

Continue reading Rekap Dailylicious Minggu Ini

CEO Corner: Wawancara Singkat Dengan Peter Vesterbacka dari Rovio

Beberapa bulan yang lalu saya bertemu dengan Peter Vesterbacka, CEO Rovio ketika kami berdua sama-sama menghadiri Global Mobile Internet Conference di Beijing. Indonesia, seperti negara-negara lain, jatuh cinta dengan salah satu permainan mereka yang bernama Angry Birds. Ini adalah fenomena global, seekor burung merah besar, babi berwarna hijau ‘berkeliaran’ dimana-mana dan Rovio kini menjadi sebuah perusahaan game global yang diakui.

Jadi saya berbincang melalui email dengan Peter untuk artikel CEO Corner, kami berbicara tentang game, clone dan mobile.

Begitu banyak orang bicara tentang kesuksesan instan Rovio, tapi Peter Vesterbacka membantah anggapan tersebut dan mengatakan bahwa, “Rovio didirikan pada tahun 2003 setelah Niklas dan dua temannya memenangkan kompetisi untuk menciptakan game mobile. Rovio membuat 51 game sebelum Angry Birds.” Pernyataan ini menjelaskan bahwa Angry Birds tidak sukses dalam semalam. Ini adalah daftar panjang kegagalan demi kegagalan sebelum mereka hadir dengan Angry Birds, mereka tidak pernah menyerah.

Continue reading CEO Corner: Wawancara Singkat Dengan Peter Vesterbacka dari Rovio

CEO Corner : A Short Interview With Peter Vesterbacka from Rovio

So I met Peter Vesterbacka, the CEO of Rovio in China a few months ago while both of us were attending Global Mobile Internet Conference in Beijing. Indonesia, just like other countries, fell in love with one of their game called Angry Birds. It was a global phenomenon, a big red bird a green pig is going all over the map and Rovio is a globally acknowledged gaming company.

So I got him to talk to DailySocial via email for our CEO Corner segment where we talk about games, clones and mobile.

Continue reading CEO Corner : A Short Interview With Peter Vesterbacka from Rovio

Dailylicious Recap This Week

At the end of the week, DailySocial editorial team will compile startups development and tech scene in Indonesia and the world in general that went by. Several links and short news went to Dailylicious while other themes went to DailySocial. Here’s what happened last week.

Lots of articles and information regarding startup-investor both in Dailylicious or DailySocial. But first, there’s an interesting article we shared in Dailylicious wrote by Niall Kennedy, Hat Trick Media’s consultant, specializing in applying techniques for business in web development, he wrote an article on how a website should react over modern browser’s development, “a new prerender behaviour”, you can see it here.

Still at the same day, there is an interesting article intended for startup, basically this article bring up 6 questions which startup can’t answered and rejected by the VC, this article was written by Keet Van Zyl, an investor for early-stage business. Some of it include a question about business description in a simple way, explaining where to gain income and target market. To read the full article, you can visit this link.

Continue reading Dailylicious Recap This Week

Rekap Dailylicious Minggu Ini

Weekend telah tiba, waktunya kami, tim editorial DailySocial untuk melakukan rekap perkembangan startup dan tech scene di Indonesia dan dunia yang masuk ke redaksi DailySocial, seperti biasa, beberapa tautan serta berita singkat yang menarik keĀ Dailylicious dan tema lain kami angkat menjadi artikel lengkap di DailySocial. Berikut ringkasan berita yang masuk ke tim redaksi kami.

Minggu ini banyak artikel dan informasi yang berkaitan dengan tema seputar startup – investor, baik di Dailylicious maupun di DailySocial, namun sebelum itu ada artikel menarik yang kami bagikan tautannya di Dailylicious, artikel tersebut ditulis oleh Niall Kennedy, konsultan dari Hat Trick Media yang memiliki spesialisasi dalam penerapan teknis bagi bisnis di perkembangan web, ia menuliskan sebuah artikel tentang bagaimana seharusnya sebuah website bereaksi atas perkembangan peramban modern, a new prerender behaviour, Anda bisa melihat informasi lengkap melalui tautan berikut.

Continue reading Rekap Dailylicious Minggu Ini