Stasion Workshop #3: “New Wave of E-Commerce The Challenge & Opportunity for Startup”

Stasion, a startup community from Malang have several agendas and programs. Stasion Internal Meetup is a routine members gathering. Stasion Public Meetup is a routine gathering for public, larger than Internal Meetup. Last but not least is Stasion Workshop, open for public.

Workshop this time will talk about “New Wave of E-Commerce The Challenge & Opportunity for Startup”. It will be held on Wednesday, June 29, 2011 on 09.00 – 14.30 WIB at Gedung INBIS Universitas Brawijaya, Jl. Veteran No. 11 – 12, Malang – Indonesia (maps). Stasion Workshop is supported by INAICTA 2011 team.

The first session will present INAICTA 2011 team. Looks like there will be socialization on INAICTA 2011 and sharing from several INAICTA’s previous years winners, maybe it will be like what they did at Gamelan community’s event in May. Second session will present two speakers related to workshop’s theme, Peter Widjaja (VP of Operation at East Ventures) and Amri (Founder Game4Smart dan AlfaSoft).

The event is free of charge, and if you are interested, you can register here. Go Malang’s startups!

Event: Stasion Workshop #3 Dengan Tajuk “New Wave of E-Commerce The Challenge & Opportunity for Startup”

Stasion adalah komunitas startup Malang yang memiliki beberapa program acara seperti Stasion Internal Meetup yaitu pertemuan rutin anggota-anggota Stasion setiap bulannya, Stasion Public Meetup yaitu pertemuan rutin yang dapat diikuti oleh masyarakat umum, acara ini akan diadakan lebih besar dari Internal Meetup, kemudian Stasion Workshop yaitu kegiatan workshop, talkshow, dan seminar yang terbuka untuk umum.

Workshop kali ini bertajuk “New Wave of E-Commerce The Challenge & Opportunity for Startup” akan diadakan besok hari Rabu tanggal 29 Juni 2011 pada pukul 09.00 – 14.30 WIB bertempat di Gedung INBIS Universitas Brawijaya, Jl. Veteran No. 11 – 12, Malang (maps). Stasion Workshop kali ini didukung langsung oleh tim INAICTA 2011.

Pada sesi pertama, acara akan diisi oleh tim INAICTA 2011. Sepertinya pada sesi ini akan ada sosialisasi tentang INAICTA 2011 dan share beberapa pemenang INAICTA ditahun-tahun sebelumnya seperti yang dilakukan pada acara komunitas Gamelan dibulan Mei yang lalu.
Continue reading Event: Stasion Workshop #3 Dengan Tajuk “New Wave of E-Commerce The Challenge & Opportunity for Startup”

[Guest Post]: Event Review Suwec “AprilMob(ile)” Meetup + Workshop

The following article was given by Imam Muttaqin and Suwec friends who held a Meetup and workshop event on Web & Mobile App Opportunity last Saturday in Surabaya – Indonesia.

DailySocial Readers may have read some articles about these events in other media, and to be distinct, this article was written directly by Imam Muttaqin as one of the Suwec initiators who wrote the recap of the events.

There were four speakers and a series of events that not only presented the main speakers but also StartUp ShowUp! and QT Smartphone workshops. Following is the coverage.

Monthly meetings held by Surabaya Web Community (suWec) in this month was very lively. No fewer than a hundred people attended the event, titled #AprilMob: Web & Mobile App Opportunity. Hotel Novotel Surabaya Ballroom on that day (Saturday, April 2, 2011) was filled with web and mobile lovers from Surabaya, Madura, Sidoarjo and surrounding areas, as well as some web / mobile developers from the community Bancakan 2.0 Yogyakarta.

Continue reading [Guest Post]: Event Review Suwec “AprilMob(ile)” Meetup + Workshop

[Guest Post]: Event Review Suwec “AprilMob(ile)” Meetup + Workshop

Artikel berikut dipersembahkan oleh Imam Muttaqin dan teman-taman Suwec yang hari Sabtu kemarin mengadakan acara meetup dan workshop dengan tema Web & Mobile App Opportunity.

Pembaca DailySocial mungkin sudah membaca beberapa artikel tentang acara ini di media lain, dan agar berbeda, artikel ini ditulis langsung oleh Imam Muttaqin sebagai salah satu inisiator suWec yang menuliskan rekap atas kegiatan yang berlangsung.

Ada empat pembicara serta rangkaian acara yang tidak hanya menghadirkan pembicara utama saja tetapi juga StartUp ShowUp! serta workshop QT Smartphone. Berikut liputannya.

Pertemuan bulanan yang diadakan Surabaya Web Community (suWec) pada bulan ini berlangsung meriah. Tak kurang dari seratus orang hadir pada acara yang bertajuk #AprilMob: Web & Mobile App Opportunity ini. Ballroom Brawijaya Hotel Novotel Surabaya pada hari itu (Sabtu, 2 April 2011) dipenuhi para pecinta web dan mobile dari Surabaya, Madura, Sidoarjo dan sekitarnya, serta beberapa pengembang web / mobile dari komunitas Bancakan 2.0 Yogyakarta.

Continue reading [Guest Post]: Event Review Suwec “AprilMob(ile)” Meetup + Workshop

Event: Suwec Meetup + Workshop dengan Tema “Mobile & Web App Opportunity”

Setelah sebelumnya diadakan Bancakan, kemudian Fowab, kini giliran komunitas Surabaya yang akan menggelar acara rutin mereka. Surabaya Web Community (suWec) akan menggelar acara meetup rutin mereka dengan tema “Mobile & Web App Opportunity”.

Acara akan berlangsung pada tanggal 2 April 2011, bertempat di Ballroom Brawijaya, Hotel Novotel Surabaya, mulai pukul 09.00 – 18.00. Rangkaian acara akan dibagi menjadi dua, pukul 09.00 – 13.00 adalah acara meetup dengan menghadirkan 4 pembicara sedangkan pukul 13.00 – 18.00 akan diselenggarakan QT Smartphone Workshop.

Pembicara yang memberikan materi pada acara dengan tagar #AprilMob ini adalah Narenda Wicaksono (Nokia Indonesia), Zainal Abidin (1st Winner of Bancakan Hackathon), Ahmad Masykur (Prayer Times Apps Creator, 30K downloads in 3 weeks), serta Bernadus Sumartok (Head of Digital Media-Mobile, Kompas Gramedia Group).

Continue reading Event: Suwec Meetup + Workshop dengan Tema “Mobile & Web App Opportunity”

Event: First Day Coverage of Agate Mobile Game Developer Camp (Video)

Mobile Game Developer Camp event that was held by Agate and sponsored by Nokia has entered the first day. This workshop event will be held for two weeks starting from March 17, 2011 until 30 March 2011. Then on March 31, 2011 there will be a mobile game developers war in Bandung, as well as the National final will be held at the end of April 2011.

DailySocial visited the location of the event to see the enthusiasm of the participants and have some interviews with one of the workshop presenters at the event.

Continue reading Event: First Day Coverage of Agate Mobile Game Developer Camp (Video)

Event: Liputan Hari Pertama Agate Mobile Game Developer Camp (Video)

Acara Mobile Game Developer Camp yang diadakan oleh Agate dan disponsori oleh Nokia telah memasuki hari pertama. Acara berbentuk workshop ini akan diadakan selama dua minggu mulai dari hari ini, 17 Maret 2011 sampai dengan 30 Maret 2011. Kemudian tanggal 31 Maret 2011 akan diadakan mobile game developer war di Bandung, serta final Nasional akan diadakan pada akhir bulan April 2011.

DailySocial berkunjung ke lokasi acara untuk melihat antusiasme para peserta serta melakukan wawancara dengan salah satu pemateri workshop di acara ini.

Saya terkesan dengan tempat penyelenggaraan acara workshop ini, DGS atau DigiGames, sebuah game center yang terletak di Premiere Plaza, Jalan Cihampelas Bandung, meski area untuk menjelaskan materi agak kurang representastif, namun ruang kerja untuk mengembangkan game bagi para artist/graphic designer serta programmer sangat representatif dengan fasilitas yang juga sangat memadai, disediakan empat ruangan dengan akses 24 jam, PC high end, akses internet serta fasilitas penunjang lain untuk para artist/graphic designer. Nantinya akan disediakan pula handset testing berupa ponsel terbaru dari Nokia.

Continue reading Event: Liputan Hari Pertama Agate Mobile Game Developer Camp (Video)

Event: Mobile Game Developer Camp

Akan segera dilaksanakan satu acara untuk para pengembang game atau mereka yang tertarik membuat permainan untuk perangkat bergerak, acara tersebut bernama Mobile Game Developer Camp. Acara ini diselenggarakan oleh Agate Studio dan Nokia Indonesia.

Acara berbentuk workshop ini gratis, peserta bisa mendaftarkan diri sebagai tim terdiri dari 2 orang (satu programmer dan satu artist/graphic designer) atau secara perorangan. Workshop akan dilaksanakan selama dua minggu, peserta akan mendapatkan pengajaran untuk membuat mobile game dengan platform Java untuk Nokia Series 40 dan Series 60 berkualitas tinggi dan bisa dimainkan oleh banyak orang serta dapat dipublikasikan ke Ovi Store.

Acara akan berlangsung di DigiGames Ultimate, sebuah game center yang terletak di wilayah jalan Cihampelas Bandung, tepatnya di Premiere Plaza, Cihampelas Bandung, pada tanggal 17-30 Maret 2011. Tersedia tempat untuk 25 tim (50 orang), para peserta akan diberikan fasilitas PC High End yang bisa digunakan selama 24 jam per hari, handset testing dari Nokia serta makan siang setiap workshop.

Continue reading Event: Mobile Game Developer Camp

Event: Qt Smartphone Developer Workshop – Bandung (+Video)

Forum Nokia menyelenggarakan Qt Smartphone Developer Workshop di Bandung, acara yang berlangsung selama dua hari ini diadakan di Hotel Aston Primera Pasteur Bandung. Tidak hanya untuk mempelajari pengembangan native applications untuk smartphone Nokia menggunakan Qt, acara ini juga akan melihat peluang bisnis yang disediakan di Ovi Store.

Pembicara yang hadir antara lain, Upik Sidarta (Developer Relations Manager, Forum Nokia & Developer Community, Indonesia), Nicholas Foo (Head of Technical Services & Consultancy, APAC, Forum Nokia & Developer Community, APAC) dan Eileen Khoo (Senior Technology Expert, Forum Nokia & Developer Community, APAC).

Saat artikel ini ditulis, acara hari kedua masih berlangsung, berikut wawancara singkat dengan Narenda Wicaksono (Developer Marketing Manager, Services & Portfolio dari Nokia).

Continue reading Event: Qt Smartphone Developer Workshop – Bandung (+Video)

Event: SparxUp Seminar Dengan Tema “Utilizing Social Commerce, The Next Opportunities”

SparxUp Seminar kembali digelar, setelah seminar dengan tema “Understanding Social Media Trends 2011”, yang diadakan di dua kota bulan Januari kemarin, kini SparxUp Seminar kembali dilaksanakan dan akan hadir di tiga kota.

Rangkaian seminar kali ini akan mengambil tema “Utilizing Social Commerce, The Next Opportunities” dan akan diadakan di kota Jakarta, Bandung dan Surabaya. Seminar kali ini bisa memberikan informasi bagi pebisnis yang ingin atau baru terjun ke social commerce atau bagi calon peserta lain yang ingin menambah ilmu yang berkaitan dengan social commerce.

Continue reading Event: SparxUp Seminar Dengan Tema “Utilizing Social Commerce, The Next Opportunities”