Uber Expands to Bali

After months of struggling in Jakarta, Uber has eventually prepared for an expansion to another part of Indonesia. As spotted by Aulia Masna on Twitter, Bali, particularly South Bali, has been chosen as the next destination of the company’s services. Interestingly, Uber’s rate there is higher than its rate in Jakarta. Continue reading Uber Expands to Bali

Escrow Service Provider Inapay is Closed Down

Escrow service provider Inapay officially shut its services. As being stated on its website, Inapay, which was in the industry for three years, would no longer serve escrow service as per January 25 2015. However, the platform’s dashboard would still be working until March 30, particularly to assist customers cashing in their remaining credit. Inapay will permanently delete all customers’ data on March 31, 2015. Continue reading Escrow Service Provider Inapay is Closed Down

Trivago Aims to Level Up Its Brand Awareness in Indonesia

Being launched six months ago in Indonesia, Germany-based Trivago is currently aiming to level up its brand awareness in Indonesia this year. One of ways that it has done so far is by advertising on TV, and partnering with several local online travel agencies (OTA). Continue reading Trivago Aims to Level Up Its Brand Awareness in Indonesia

Max Gunawan’s Inspirational Story in Founding Lumio

All of a sudden, Lumio’s Founder Max Gunawan becomes a celebrity. This was started when a fleet of investors came to him and tried to catch his attention during a Shark Tank episode in the U.S. Gunawan, who was born in Jakarta and once an architect in San Fransisco, started his innovative business after his Lumio, which was registered at Kickstarter, succeeded in sealing almost $580 thousand funding, way surpassing its target which was ‘only’ $60 thousand, in 2013. Continue reading Max Gunawan’s Inspirational Story in Founding Lumio

Dukungan Investor Lokal Mutlak Dibutuhkan Agar Bisnis Online Indonesia Berkelas Dunia

Ilustrasi Investor / Shutterstock

Kemarin kita semua membaca pendapat Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) soal potensi akuisisi pihak asing terhadap bisnis online di ranah lokal saat melantik Triawan Munaf selaku Kepala Badan Ekonomi Kreatif (BEK). Terlepas kontroversi apakah itu sekedar himbauan atau bisa menjurus ke arah larangan yang lebih formal, misalnya dalam bentuk peraturan yang mengikat, saya pikir ada sejumlah poin yang perlu disikapi agar suatu saat muncul bisnis online kelas dunia dari tanah air.

Continue reading Dukungan Investor Lokal Mutlak Dibutuhkan Agar Bisnis Online Indonesia Berkelas Dunia

Uber Buka Layanan di Pulau Bali

Layanan Uber di Pulau Bali / DailySocial

Setelah berkutat selama beberapa bulan di Jakarta, sambil meningkatkan kualitas layanannya, layanan pemesanan kendaraan privat Uber ternyata sudah menyiapkan rambahan berikutnya di Indonesia. Pertama kali diinformasikan oleh Aulia Masna melalui akun Twitter-nya, Uber telah membuka layanannya di Pulau Bali, terutama di kawasan Bali Selatan. Untuk urusan tarif, layanan Uber di Pulau Bali ternyata lebih mahal ketimbang di Jakarta.

Continue reading Uber Buka Layanan di Pulau Bali

Penyedia Jasa Escrow Inapay Resmi Tutup Layanan

Ilustrasi Penutupan Layanan / Shutterstock

Layanan escrow (rekening bersama) Inapay resmi menutup layanannya. Seperti tertera di situsnya, per 25 Januari 2015 lalu Inapay tidak lagi melayani jasa escrow setelah tiga tahun beroperasi. Dashboard Inapay akan tetap beroperasi hingga 30 Maret, terutama untuk membantu pelanggan mengambil saldo yang masih tersisa di rekeningnya. Per 31 Maret Inapay akan menghapus semua data pelanggan secara permanen.

Continue reading Penyedia Jasa Escrow Inapay Resmi Tutup Layanan

Indonesia Has the Highest Percentage of Users Who Access Facebook via Mobile Devices

Indonesia, mobile, and social media are inseparable between one and another. According to the latest data by eMarketer, 92,4% of Facebook users in Indonesia access the social media through mobile devices. This number is way higher than any other country could get, including the U.S and India that have more Facebook users. Continue reading Indonesia Has the Highest Percentage of Users Who Access Facebook via Mobile Devices

Layanan Metasearch Trivago Ingin Tingkatkan Brand Awareness di Indonesia

Kantor Trivago / Trivago

Diluncurkan enam bulan yang lalu di Indonesia sebagai salah satu layanan metasearch untuk perbandingan kamar hotel, Trivago yang berbasis di Düsseldorf, Jerman, ingin meningkatkan brand awareness-nya di Indonesia tahun ini. Salah satu langkah yang gencar dilakukan adalah beriklan di televisi. Sejauh ini mereka juga telah bekerja sama dengan beberapa online travel agency (OTA) lokal.

Continue reading Layanan Metasearch Trivago Ingin Tingkatkan Brand Awareness di Indonesia

Traveloka Jadi Situs Pemesanan Kamar Hotel dan Tiket Pesawat Terpopuler Menurut Survei Nusaresearch

Ilustrasi Bepergian / Shutterstock

Nusaresearch baru-baru melakukan survei terhadap 612 pengguna Internet tentang layanan pemesanan kamar hotel dan tiket pesawat di Indonesia. Dari semua sisi penilaian, Traveloka menjadi situs yang paling populer di segmen ini di Indonesia. Tiket.com dan Agoda mengikuti di posisi kedua dan ketiga. Yang menarik, meskipun layanan metasearch tidak berjualan secara langsung, Wego menduduki posisi keempat secara keseluruhan.

Continue reading Traveloka Jadi Situs Pemesanan Kamar Hotel dan Tiket Pesawat Terpopuler Menurut Survei Nusaresearch