BlackBerry Luncurkan Fitur Instant Mobile Payment untuk BBM Money

Manfaatkan kebiasaan penggunaan BBM untuk transaski, BlackBerry luncurkan instan mobile payment untuk BBM money / Shutterstok

Platform dompet digital BlackBerry BBM Money mendapatkan sejumlah pembaruan. BlackBerry menambahkan fitur instant mobile payment untuk pembayaran online di sejumlah merchant yang telah menjalin kerja sama. Penambahan fitur ini menjadi usaha baru BBM Money untuk menarik pelanggan, karena mereka belum sukses memposisikan diri hanya sebagai dompet elektronik. Continue reading BlackBerry Luncurkan Fitur Instant Mobile Payment untuk BBM Money

Develop Indonesia’s Education System with Big Data

Education remains being in the government’s focus from time to time. Different regime, different policies. Indonesian education system has adapted to a number of curriculum shifts, with the latest one, 2013, being canceled for not being competent enough. It’s time for technology to take the spot, and one out of so many would be the big data analysis. Continue reading Develop Indonesia’s Education System with Big Data

Indosat and XL Axiata Join the Race for Link Net’s Shares

A couple of times ago, MNC Group was the strongest candidate to takeover some of Link Net’s shares, which are reportedly to be released by PT First Media Tbk and CVC Capital Partners, the company’s main stakeholders. Recently, Bloomberg reported that the shares also become the interests of two other giants, XL Axiata (XL) and Indosat. Continue reading Indosat and XL Axiata Join the Race for Link Net’s Shares

Pabrik Perakitan Samsung di Cikarang Diresmikan

Pabrik perakitan Samsung di Indoensia telah diresmikan / Shutterstock

PT Samsung Electronics Indonesia sebagai salah satu produsen ponsel yang memiliki banyak pengguna di Indonesia baru saja meresmikan pabrik perakitan ponsel yang berlokasi di Cikarang, Bekasi, Jawa Barat. Peresmian pabrik yang dibangun di atas lahan seluas 6000 meter persegi tersebut juga dihadiri oleh Menteri Perindustrian (Menperin) Saleh Husin. Continue reading Pabrik Perakitan Samsung di Cikarang Diresmikan

Mimpi Pendidikan Indonesia dengan Pemanfaatan Big Data

Mengharapkan masa depan pendidikan Indonesia yang lebih baik dengan big data / Shutterstock

Pendidikan adalah salah satu sektor yang menjadi perhatian khusus pemerintah dari masa ke masa. Di setiap pergantian kekuasaan sektor ini tak luput dari perubahan kebijakan. Sudah beberapa kali pendidikan di Indonesia mengalami perubahan kurikulum, bahkan yang teranyar kurikulum 2013 dibatalkan untuk sebagian sekolah karena dinilai kurang tepat. Sudah saatnya pemerintah dan sekolah-sekolah mencoba menggandeng teknologi dalam permasalahannya ini. Salah satu teknologi yang sekiranya dapat membantu adalah analisis big data. Continue reading Mimpi Pendidikan Indonesia dengan Pemanfaatan Big Data

Asosiasi Digital Kreatif Dideklarasikan di Yogyakarta

Aditif diresmikan, beranggotakan startup-startup yang ada di Yogyakarta dan sekitarnya / Shutterstock

Beberapa waktu lalu kami sempat memberitakan tentang rencana adanya Aditif (Asosiasi Digital Kreatif) yang dimulai di kota Yogyakarta. Kemarin, Senin (15/6), asosiasi ini resmi dideklarasikan. Acara deklarasi ini sendiri dihadiri tak kurang dari 35 perusahaan digital yang berdomisili di Yogyakarta dan sekitarnya. Continue reading Asosiasi Digital Kreatif Dideklarasikan di Yogyakarta

Indosat dan XL Axiata Ramaikan Persaingan Perebutan Saham Link Net

Persaingan memperebutkan Link Net semakin ramai dengan rumor masuknya XL Axiata dan Indosat / Shutterstock

Beberapa waktu lalu ramai diberitakan bahwa MNC Group merupakan kandidat terkuat untuk mengambil alih sebagian saham Link Net yang rencananya akan dilepas oleh PT First Media Tbk dan CVC Capital Partners, dua pemilik terbesarnya. Baru-baru ini beredar kabar bahwa saham penyedia layanan internet di Indonesia itu juga diminati perusahaan lain, yakni XL Axiata (XL) dan Indosat.

Continue reading Indosat dan XL Axiata Ramaikan Persaingan Perebutan Saham Link Net

Sambut Bulan Ramadan, Badr Interactive Luncurkan Empat Aplikasi Bernuansa Islami

Badr Interactive luncurkan 4 aplikasi bernuansa islami / Badr Interactive

Dalam rangka menyambut bulan Ramadan, perusahaan pengembang aplikasi Badr Interactive meluncurkan empat aplikasi bernuansa Islami. Melalui ajang “Bincang Teknologi Kekinian” yang diselenggarakan 14 Juni 2015 Badr Interactive secara resmi memperkenalkan tiga buah aplikasi ber-platform Android yakni Masjeed, Dua in Quran, dan Learn Quran. Mereka juga membuat sebuah aplikasi berbasis web, Quran Prize. Continue reading Sambut Bulan Ramadan, Badr Interactive Luncurkan Empat Aplikasi Bernuansa Islami

Gelaran Indosat Wireless Innovation Contest Ke-9 Hadirkan Beberapa Kategori Baru

Gelaran IWIC ke-9 hadir dengan beberapa kategori baru / Indosat

Indosat kembali menggelar acara Indosat Wireless Innovation Contest (IWIC) ke-9 yang bertajuk “Innovate Your Life”. Dalam gelaran kali ini Indosat menambahkan dua kategori yakni ide yang dikhususkan bagi peserta anak-anak dan remaja serta kategori ide dan aplikasi untuk peserta perempuan. Acara tahunan ini merupakan ajang kompetisi untuk ide bisnis dan aplikasi mobile. Di tahun ini dengan penambahan kategori baru, Indosat berharap dapat melahirkan perempuan penggiat teknologi. Continue reading Gelaran Indosat Wireless Innovation Contest Ke-9 Hadirkan Beberapa Kategori Baru