Antisipasi Mudik, Google Maps Indonesia Perluas Adopsi “Real Time Traffic”

Google Maps juga akan memberikan informasi real time mengenai kecelakaan, perbaikan jalan, dan penutupan jalan / Shutterstock

Pengguna Google Maps di Indonesia kini dapat mengakses informasi kemacetan melalui fitur Traffic yang kini telah tersedia secara real time di 19 kota yang baru mengimplementasikannya yakni Surabaya, Medan, Semarang, Palembang, Makassar, Batam, Pekanbaru, Bogor, Bandar Lampung, Padang, Denpasar, Malang, Samarinda, Tasikmalaya, Yogyakarta, Surakarta, Banda Aceh, Pekanbaru, dan Jambi. Sebelumnya empat kota sudah menikmati implementasi fitur ini, yaitu Jakarta, Depok, Tangerang Selatan, dan Bandung.

Continue reading Antisipasi Mudik, Google Maps Indonesia Perluas Adopsi “Real Time Traffic”

Google Maps dan Navigasi Suara Akan Dapat Diakses Tanpa Internet

Ada banyak hal baru yang disajikan oleh raksasa internet Google di ajang tahunan Google I/O 2015. Android M mungkin menjadi pusat perhatian media dan tamu yang hadir. Tapi ada satu hal yang tak kalah menarik untuk disorot, yaitu hadirnya fitur offline untuk aplikasi peta, Google Maps.

Continue reading Google Maps dan Navigasi Suara Akan Dapat Diakses Tanpa Internet

Google Bisnisku Targets Local SMEs to Go Online

Google keeps on voicing about the importance of turning offline businesses into online. After presenting a series of schemes which support the acceleration of SME and startup growth in Indonesia, Google Indonesia launched Google Bisnisku that eyes on assisting local SMEs to enable their online presence couple of days ago (7/5). Continue reading Google Bisnisku Targets Local SMEs to Go Online

Bersiap Diri Menghadapi Ujian SIM dengan Bantuan Google Street View

Setiap negara memang memiliki regulasi yang berbeda-beda, namun bisa dipastikan semua penduduknya harus menjalani ujian guna memperoleh izin mengemudi, atau yang biasa kita sebut SIM. Umumnya ujian tersebut dibagi menjadi dua, yakni teori dan praktek. Continue reading Bersiap Diri Menghadapi Ujian SIM dengan Bantuan Google Street View

smrtGRiPS Pandu Pesepeda Lewat Getaran Pada Setang

Navigasi memegang peranan penting dalam gaya hidup modern. Google Maps kini sudah menjadi kebutuhan wajib dalam kegiatan sehari-hari kita. Ke mana kita akan pergi, Google Maps akan selalu memandu jalan, dengan catatan kita selalu terhubung dengan internet. Continue reading smrtGRiPS Pandu Pesepeda Lewat Getaran Pada Setang

AbraResto Expands Its Services to Eight Main Cities in Indonesia

After adding plenty of local content a couple of months ago, AbraResto announced its latest feature called the “Virtual Tour” along with its plan to reach eight more main cities in Indonesia. In total, AbraResto has now had its database filled with information of restaurants located in ten major cities in the country. Continue reading AbraResto Expands Its Services to Eight Main Cities in Indonesia

Dengan Google Maps, Anda Bisa Kunjungi Bulan dan Planet Mars

Google Maps adalah layanan peta favorit pengguna internet yang menawarkan gambar satelit, jalan, serta rute perjalanan. Dengan ketersediaannya secara gratis di desktop dan mobile, kita diberi kesempatan untuk melakukan survei dan pergi ke tempat-tempat yang tak pernah kita kunjungi. Dan ada sebuah berita gembira bagi Anda yang gemar bermain-main dengan Maps. Continue reading Dengan Google Maps, Anda Bisa Kunjungi Bulan dan Planet Mars

Google Maps Hadirkan Kembali Fitur Peta Embedded dan Akan Disisipi Iklan

Sebagai langkah lanjutan dari perombakan tampilan Google Maps yang dilakukan beberapa waktu lalu, Google kini “mengembalikan” fitur yang sempat hilang sementara waktu yakni fungsi embed dari Google Maps untuk dapat digunakan di berbagai website. Seiring dengan tampilan baru baik di desktop maupun aplikasimobile, funsgi embed ini juga akan menghadirkan sejumlah iklan.

Continue reading Google Maps Hadirkan Kembali Fitur Peta Embedded dan Akan Disisipi Iklan

Google Maps Hadirkan Kembali Fitur Peta Embedded dan Akan Disisipi Iklan

Sebagai langkah lanjutan dari perombakan tampilan Google Maps yang dilakukan beberapa waktu lalu, Google kini “mengembalikan” fitur yang sempat hilang sementara waktu yakni fungsi embed dari Google Maps untuk dapat digunakan di berbagai website. Seiring dengan tampilan baru baik di desktop maupun aplikasi mobile, funsgi embed ini juga akan menghadirkan sejumlah iklan. Continue reading Google Maps Hadirkan Kembali Fitur Peta Embedded dan Akan Disisipi Iklan

Update Google Maps Terbaru Membuatnya Lebih Interaktif dan Intuitif

Menggunakan momentum pengumuman perangkat keras dan desain terbaru perangkat augmented reality mereka, Google juga melakukan update pada versi desktop Google Maps dengan integrasi Waze, kembalinya sang ‘Pegman’ dan juga fitur 3D Earth Tour. Apakah ini hanya sekedar kebetulan? Mungkin tidak. Continue reading Update Google Maps Terbaru Membuatnya Lebih Interaktif dan Intuitif