Coming Soon to Medan: HackerSpaceMDN

Around this week, there’s an interesting Twitter account appeared in relation to hackerspace. Said Twitter account shows the appearance of HackerSpaceMDN – @HackerSpaceMDN.

It becomes interesting because in other towns like Bandung, Surabaya, and Yogyakarta, HackerSpace usually appear because of the existence of a community like FOWAB – Bandung, Suwec – Surabaya, and Bancakan 2.0 – Yogyakarta. As far as we know, Medan does not have such community (startup community). We tried to contact the @HackerSpaceMDN account to acquire more info.

After contacting the email, we uncovered that the initiators who built HackerSpaceMDN are the people active in the internet world and own a startup based in Medan. They are Wiltek GozhaliIndra Halim, and Suhardi Wen. Of the four people, those of you who are active readers at the #StartupLokal mailing list must be familiar with Wiltek Gozhali who often interacts in the mailing list.

Continue reading Coming Soon to Medan: HackerSpaceMDN

Segera Hadir di Kota Medan: HackerSpaceMDN

Sekitar satu minggu ke belakang ini, ada akun Twitter menarik yang baru muncul yang berkaitan dengan hackerspace. Akun Twitter tersebut menunjukkan munculnya HackerSpaceMDN – @HackerSpaceMDN.

Menjadi menarik karena di kota lain seperti Bandung, Surabaya, dan Yogyakarta, HackerSpace biasanya muncul dikarenakan adanya sebuah komunitas seperti FOWAB – Bandung, Suwec – Surabaya, dan Bancakan 2.0 – Yogyakarta. Setahu kami kota Medan belum memiliki komunitas serupa (komunitas startup). Kami mencoba mengontak akun @HackerSpaceMDN untuk mendapatkan info lebih lanjut.

Setelah mengontak email tersebut, ternyata diketahui bahwa para inisiator yang akan membangun HackerSpaceMDN adalah orang-orang yang aktif di dunia internet dan memiliki sebuah startup yang berbasis di Medan. Mereka adalah Wiltek Gozhali, Indra Halim, dan Suhardi Wen. Dari keempat orang tersebut, mungkin para pembaca yang aktif di milis #StartupLokal familiar dengan sosok Wiltek Gozhali yang sering berinteraksi pada milis tersebut.

Continue reading Segera Hadir di Kota Medan: HackerSpaceMDN

Segera Hadir di Ubud: Hubud, Sebuah Community Working Space

Walaupun ruang kerja dengan sistem berbagi telah cukup populer di dunia, hal ini baru mulai menjadi populer di Indonesia beberapa waktu lalu, sejak teman-teman di FOWAB meluncurkan hackerspace pertama mereka, yang sekarang telah pindah ke tempat yang lebih besar dan lebih baik dari sisi lokasi. Jogjakarta kemudian juga menelurkan hackerspace mereka sendiri tidak lama setelahnya. Sejak saat itu muncul beberapa ruang berbagi lain di Indonesia dan akan terus bertambah karena perbincangan tentang ini semakin populer.

Pertumbuhan ruang seperti ini semakin banyak seiring dengan bertambahnya individu yang menekuni kegiatan freelance dan pengusaha yang mencari tempat dimana mereka bisa menjalankan bisnis tanpa harus mengeluarkan biaya yang mahal dan segala urusan sewa menyewa. Kafe sebenarnya cukup populer untuk para pekerja freelance dan founder startup sebagai tempat bekerja namun tempat-tempat seperti ini memiliki banyak keterbatasan yang bisa diatasi dengan ruang kerja bersama.

Continue reading Segera Hadir di Ubud: Hubud, Sebuah Community Working Space

Coming Soon to Ubud: Hubud, A Community Working Space

While shared working spaces have been popular around the world for quite some time, it’s only becoming popular in Indonesia in the last couple of years since the FOWAB folks in Bandung set up their fist hackerspace, which has since moved to a bigger and better location. Jogjakarta followed up by setting its own hackerspace not too long after. Since then there has been other shared spaces set up across the country and plans for more are being talked about with increasing frequency.

This increased take up of such a space is being spurred on by the rise in freelance and entrepreneurial individuals looking for places in which they can go about their businesses without having to incur expensive set up fees and deal with all sorts of leasing commitments. Coffee shops are popular spots for freelance workers and startup founders to work at but these places have various limitations which could be overcome by having shared working spaces instead.

More recently a community working space is being set up in Ubud, Bali. Cleverly named Hubud, short for Hub in Ubud, is the brainchild of three foreigners looking to set up a space of their own. Video editor Peter Wall, designer John Alderson, and United Nations consultant Steve Munroe who got together one day and decided to move forward with the idea of a shared space in Ubud.

Continue reading Coming Soon to Ubud: Hubud, A Community Working Space

Hackerspace Bandung Moved into New Location

Hackerspace Bandung (HackerspaceBDG) is officially moved  their location. Previously DailySocial readers know HackerspaceBDG location’s is at Taman Sari 3, now the new location is at Jalan Rereng Wulung 33, Sukaluyu, Bandung – Jawa Barat, Indonesia.

Moving notice has also been announced on their official blog. The colleagues there also had to move their goods to a new place.

Although all items including chairs and tables had been moved, but co-working space with the code name HackerspaceBDG v.2 (HSbdg v.2) is still in the final stages of renovation so the office activities as well as public space can’t be used for the moment. By early February it’s expected to be active and accessible again by people who want to hire both dedicated space and the general public.

HackerspaceBDG is basically a co-working space (non profit), currently filled by several freelancers, creative workers as well as those who have their own web studio, developer, author and startup founder. This is a workspace run by community-based as open space thus for the general public or anyone who wants to come, work, discuss,exchange ideas and join community can also come. People can come to work or just to greet each other with creative workers and it’s not being restricted to digital technology, but also to other subject/field.

Continue reading Hackerspace Bandung Moved into New Location

Hackerspace Bandung Pindah Lokasi

Hackerspace Bandung (HackerspaceBDG) resmi pindah lokasi, jika para pembaca DailySocial mengenal HackerspaceBDG dengan alamat di Taman Sari No 3 maka kini lokasi baru adalah di Jalan Rereng Wulung 33, Sukaluyu, Bandung.

Pemberitahuan perpindahan ini juga sudah diumumkan di blog resmi mereka, rekan-rekan yang berkantor di sana juga telah memindahkan barang-barang mereka ke tempat yang baru.

Meski semua barang termasuk kursi dan meja telah dipindahkan, namun co-working space dengan code name HackerspaceBDG v.2 (HSbdg v.2) masih dalam tahap renovasi akhir sehingga kegiatan ‘perkantoran’ serta ruang publik belum bisa digunakan. Ada kemungkinan awal Februari sudah aktif dan bisa diakses baik untuk mereka yang menyewa dedicated space maupun kalangan umum.

Continue reading Hackerspace Bandung Pindah Lokasi

20 Startups will Pitch For Project Eden

Twenty startups will pitch for funding and incubating through Project Eden. As quoted from Kompas Tekno, the pitching will be conducted during Bizconnect PPKI on the coming July 9th.

Not all startups will be included in this incubation program. Only one startup will be voted as Investor Idol and will get funding directly from investor and entitled to join incubation program by Project Eden. Other 19 startups will continue to the next closed selection to decide whether they are entitled to join the program.

Continue reading 20 Startups will Pitch For Project Eden

20 Startups akan Pitching untuk Project Eden

Dua puluh startups akan melakukan pitching untuk mendapatkan pendanaan dan inkubasi melalui Project Eden. Seperti dikutip dari Kompas Tekno, acara pitching tersebut akan dilaksanakan dalam rangkaian acara Bizconnect PPKI tanggal 9 Juli mendatang.

Tentunya tidak semua startups akan masuk dalam program inkubasi ini. Hanya satu startups yang terpilih sebagai Investor Idol akan mendapatkan dana dari investor dan berhak mengikuti program inkubasi Project Eden secara langsung. Sembilan belas startups lainnya akan mengikuti seleksi selanjutnya secara tertutup untuk menentukan apakah mereka layak untuk mengikuti program tersebut atau tidak.

Continue reading 20 Startups akan Pitching untuk Project Eden

Hackerspace Surabaya: Share – Work – Play

Tidak hanya Bandung, kini Surabaya juga memiliki hackerspace, perkenalkan Hackerspace Surabaya atau yang akan kita singkat menjadi HackerspaceSBY. Dengan konsep sebagai kantor bersama, HackerspaceSBY juga menjadi tempat mengembangkan dan berbagi kreativitas dari para anggotanya.

Seperti juga yang dijelaskan oleh Santoso Putra sebagai salah seorang penggagas HackerspaceSBY, tempat yang menjadi sebuah ruang kreatif ini juga diperuntukkan sebagai tempat untuk saling berbagi dan mengembangkan usaha bagi para anggotanya.

Continue reading Hackerspace Surabaya: Share – Work – Play

Hackerspace Surabaya: Share – Work – Play

Not only Bandung, Surabaya now also have hackerspace. Introducing Hackerspace Surabaya or HackerspaceSBY. With the concept as a joint office, HackerspaceSBY is also a place to develop and share the creativity of its members.

As also described by Santoso Putra as one of the initiators, HackerspaceSBY is also intended to become a place for share and develop business for its members. HackerspaceSBY originated from the chat from suWec (Surabaya Web Community) friends and Mohammad Zulkarnaian about  hackerspace in Bandung and about ‘the work at jelly’, they then saw a Santoso Putra’s office that has unused space, the room formerly used as a seminar or workshop room is then used as hackerspace.

Continue reading Hackerspace Surabaya: Share – Work – Play