InFocus Kembali Hadirkan Smartphone Baru, M260 Rilis di India

Bagi sebagian besar masyarakat di tanah air, nama InFocus lebih lekat dengan merek sebuah digital projector, namun sejak tahun 2013 lalu, InFocus telah mulai mencoba memasuki ranah smartphone dan mulai memasarkannya ke kawasan Asia, termasuk Indonesia. Continue reading InFocus Kembali Hadirkan Smartphone Baru, M260 Rilis di India

Titanfall 2 Sedang Digarap, Titanfall Pertama Akan Mendarat di Platform Mobile

Berbekal pengalaman mengerjakan beberapa seri Call of Duty bersama Infinity Ward, Vince Zampella dan studio Respawn Entertainment yang dipimpinnya sukses menyulap Titanfall menjadi franchise bernilai jutaan dolar. Pada ulang tahun pertamanya, developer mengonfirmasi sedang mengerjakan sekuel, dan kini mereka mengungkap kabar tak terduga. Continue reading Titanfall 2 Sedang Digarap, Titanfall Pertama Akan Mendarat di Platform Mobile

Belum Rilis, Review BlackBerry Priv Sudah Merebak

Sudah jadi rahasia bersama bahwa BlackBerry akhirnya “menyerah” pada keadaan dan secara terbuka mengaku sedang menggarap smartphone berbasis OS besutan Google tersebut yang memang sedang jadi tren. Sempat dipajang di situs resminya, smartphone tersebut dinamai BlackBerry Priv.

Continue reading Belum Rilis, Review BlackBerry Priv Sudah Merebak

Pembaruan Aplikasi Viber untuk Android dan iOS Hadirkan Fitur Mengetik Pesan Hingga 7.000 Karakter

Perseteruan di ranah aplikasi pesan instan atau Instant Messaging selalu sengit, beberapa layanan yang menyediakan layanan tersebut saling berlomba untuk memberikan kemampuan baru yang makin memanjakan para penggunanya. Salah satu yang baru-baru ini melakukan pembaruan atas aplikasi mereka adalah Viber.  Continue reading Pembaruan Aplikasi Viber untuk Android dan iOS Hadirkan Fitur Mengetik Pesan Hingga 7.000 Karakter

OLO Ialah 3D Printer Pertama Untuk Smartphone Anda

Berkat upaya berbagai pihak, proses 3D printing pelan-pelan dapat dinikmati oleh konsumen awam. Kita telah melihat bermacam-macam pengembangannya: dari mulai versi portable hingga berwujud pena buat menggambar di udara. Jelmaan selanjutnya dari printer 3D adalah kreasi startup Itali Solido3D, di mana konsepnya benar-benar berkiblat pada gagasan mobile. Continue reading OLO Ialah 3D Printer Pertama Untuk Smartphone Anda

Ketika Xiaomi Meluaskan Bisnisnya ke Operator Seluler

Usia perusahaan smartphone asal Tiongkok, Xiaomi mungkin masih terbilang muda, namun perusahaan yang baru didirikan pada tahun 2010 dan meluncurkan produk smartphone perdananya pada Agustus 2011 itu kini semakin semakin populer dan sukses dengan produk smartphone besutannya. Continue reading Ketika Xiaomi Meluaskan Bisnisnya ke Operator Seluler

Google Gelar Acara Tanggal 29 September, Akankah Perangkat Nexus Teranyar Diumumkan?

Rumor mengenai kehadiran smartphone Nexus teranyar dari Google terus bermunculan, kabar terakhir mengatakan bahwa perusahaan raksasa itu akan merilis dua buah perangkat Nexus ke pasaran, yakni Nexus 5X dan Nexus 6P. Continue reading Google Gelar Acara Tanggal 29 September, Akankah Perangkat Nexus Teranyar Diumumkan?

Smartphone Program Android One BQ Aquarius A4.5, Melenggang di Spanyol dan Portugal

Produsen asal Spanyol BQ mencuri perhatian publik ketika merilis smartphone BQ Aquarius E4.5 Ubuntu Edition. Perangkat ini menjadi salah satu smartphone pertama yang mengawali kehadiran perangkat yang berjalan dengan platform Ubuntu Touch besutan Canonical. Continue reading Smartphone Program Android One BQ Aquarius A4.5, Melenggang di Spanyol dan Portugal

Akankah Meizu Masuk ke Ranah Produk Action Camera?

Produk action camera telah menjadi tren dengan semakin populerya kamera Go Pro. Sejumlah pabrikan telah membuat produk serupa, bahkan Xiaomi yang sebelumnya dikenal sebagai produsen perangkat smartphone asal Tiongkok, juga ikutan bikin produk kamera aksi Xiaomi Yi Camera. Diam-diam, ternyata Meizu pun disinyalir ikut menyemplungkan dirinya ke ranah kamera aksi ini. Benarkah? Continue reading Akankah Meizu Masuk ke Ranah Produk Action Camera?