Ayo Pastikan Game Favorit Anda Memenangkan Golden Joystick Awards 2016

Menjadi salah satu ajang penghargaan tertua dan turut dianggap sebagai Oscar-nya dunia gaming, seisi industri saat ini sedang bersiap-siap menyambut Golden Joystick Awards ke-34, akan segera berlangsung kurang dari dua bulan lagi. Berbeda dari event sejenis, Golden Joystick memberikan semua orang kesempatan buat memastikan game-game favorit mereka jadi pemenangnya.

Gerbang pemungutan suara telah dibuka sejak pertengahan September lalu dan voting bisa Anda lakukan di situs Games Radar. Menariknya lagi, selain mendukung judul permainan kesukaan Anda di periode 2015-2016, partisipan juga berhak mengikuti program promosi hasil dari kerjasama penyelenggara dengan Green Man Gaming: bundel game Spec Ops: The Line, Sid Meier’s Pirates dan satu judul misterius – semuanya ditawarkan seharga US$ 1 saja.

Berikut ini adalah daftar nominasi permainan yang masuk dalam 21 kategori Golden Joystick Awards ke-34:

Best Original Game

  • Abzu
  • Firewatch
  • Furi
  • Hyper Light Drifter
  • Inside
  • No Man’s Sky
  • Overwatch *
  • Quantum Break
  • Soma
  • Tom Clancy’s The Division
  • The Witness

Best Storytelling

  • Firewatch
  • Oxenfree
  • Quantum Break
  • Rise of the Tomb Raider
  • Soma
  • The Witcher 3: Blood and Wine *
  • Uncharted 4: A Thief’s End
  • Zero Time Dilemma

Best Visual Design

  • Abzu
  • Battleborn
  • Brutal
  • Dark Souls 3
  • Doom
  • Firewatch
  • Furi
  • Hyper Light Drifter
  • Inside
  • Mirror’s Edge Catalyst
  • No Man’s Sky
  • Overwatch *
  • Rise of the Tomb Raider
  • Soma
  • Superhot
  • The Witcher 3: Blood and Wine
  • The Witness
  • Uncharted 4: A Thief’s End

Best Audio

  • Amplitude
  • Doom
  • Fallout 4
  • Hyper Light Drifter
  • I Am Setsuna
  • Inside
  • No Man’s Sky
  • Overwatch
  • Star Wars Battlefront *
  • Thumper
  • Uncharted 4: A Thief’s End

Best Multiplayer Game

  • Broforce
  • Call of Duty Black Ops 3
  • Dark Souls 3
  • FIFA 17
  • Guild Wars 2: Heart of Thorns
  • Halo 5: Guardians
  • Keep Talking and Nobody Explodes
  • Overwatch *
  • PES 2017
  • Tom Clancy’s Rainbow Six Siege
  • Star Wars Battlefront
  • Street Fighter 5
  • Tom Clancy’s The Division
  • World of Warships
  • Worms WMD

Best Indie Game

  • Banner Saga 2
  • Firewatch
  • Furi
  • Hyper Light Drifter
  • Inside
  • No Man’s Sky
  • Oxenfree
  • Pony Island
  • Starbound
  • Stardew Valley *
  • Superhot
  • The Witness
  • Undertale

Innovation of the Year

  • Guitar Hero Live
  • HTC Vive *
  • No Man’s Sky
  • Oculus Rift
  • Oculus Rift
  • Pokemon Go
  • Quantum Break

Best Gaming Moment

  • Climbing the tallest building in Mirror’s Edge Catalyst
  • Flying the Falcon in Star Wars Battlefront
  • Play of the game in Overwatch
  • Returning to Anor Londo in Dark Souls 3
  • The Brotherhood Of Steel arriving in Fallout 4
  • The Car Chase in Uncharted 4: A Thief’s End
  • The ending of Inside
  • Unleashing the BFG 9000 in Doom *
  • Unlocking the secret of Psalm 46 in The Witness

Most Wanted Game

  • Warhammer 40,000: Dawn of War 3
  • Days Gone
  • God of War
  • Horizon Zero Dawn
  • Mass Effect Andromeda *
  • Resident Evil 7
  • Scalebound
  • Sea of Thieves
  • Shenmue 3
  • Spider-Man
  • Star Citizen
  • The Legend of Zelda: Breath of the Wild

YouTube Personality of the Year

  • Capgun Tom
  • Jesse Cox
  • Amy Lee
  • TWOSYNC
  • Samgladiator
  • Ashley Mariee *
  • Blitzwinger
  • JMX
  • Spencer FC
  • Mr Woofless
  • Matt HD Gamer

Studio of the Year

  • 343 Industries
  • Bethesda Game Studios
  • Blizzard
  • CD Projekt RED *
  • Creative Assembly
  • Firaxis
  • FromSoftware
  • Hello Games
  • id software
  • Naughty Dog
  • Niantic

Gaming Platform of the Year

  • 3DS
  • Apple iOS
  • Google Play
  • PS4
  • Steam *
  • Xbox One

Game of the Year

  • Dark Souls 3
  • Deus Ex: Mankind Divided
  • Doom
  • Fallout 4
  • Halo 5
  • Hitman
  • Inside
  • No Man’s Sky
  • Overwatch *
  • PES 2017
  • Pokemon Go
  • Rise of the Tomb Raider
  • The Witness
  • Total War: Warhammer
  • Uncharted 4: A Thief’s End
  • XCOM 2

Performance of the Year

  • Doug Cockle (The Witcher 3: Blood & Wine) *
  • Camilla Luddington (Rise of the Tomb Raider)
  • Cissy Jones (Firewatch)
  • Elias Toufexis (Far Cry Primal, Deus Ex Mankind Divided)
  • Nolan North (Uncharted 4: A Thief’s End)
  • Rich Sommer (Firewatch)
  • Shawn Ashmore (Quantum Break)
  • Victoria Atkin (Assassin’s Creed: Syndicate)

PlayStation Game of the Year

  • Abzu
  • Amplitude
  • Firewatch
  • Gravity Rush Remastered
  • I Am Setsuna
  • No Man’s Sky
  • Ratchet & Clank
  • Salt And Sanctuary
  • Severed
  • Street Fighter 5
  • The Last Guardian
  • The Witness
  • Uncharted 4: A Thief’s End *
  • Uncharted: The Nathan Drake Collection
  • Yakuza 5

Nintendo Game of the Year

  • Fire Emblem Fates
  • Kirby: Planet Robobot
  • The Legend of Zelda: Tri Force Heroes
  • Monster Hunter Generations *
  • Pokken Tournament
  • Tokyo Mirage Sessions #FE
  • Xenoblade Chronicles X
  • Yo-kai Watch
  • The Legend Of Zelda: Twilight Princess HD

PC Game of the Year

  • Sid Meier’s Civilization 6
  • Doom
  • Master of Orion: Conquer The Stars
  • Overwatch
  • Stardew Valley
  • Stellaris
  • Total War: Warhammer
  • Undertale
  • World of Warships
  • XCOM 2 *

Xbox Game of the Year

  • Ark: Survival Evolved
  • Elite: Dangerous
  • Forza Horizon 3 *
  • Forza Motorsport 6
  • Halo 5: Guardians
  • Inside
  • Killer Instinct Season 3
  • Quantum Break
  • ReCore
  • Rise of the Tomb Raider

Competitive Game of the Year

  • Call of Duty Black Ops 3
  • Counter Strike: Global Offensive
  • Dota 2
  • FIFA 17
  • Hearthstone: Heroes Of Warcraft
  • Heroes of the Storm
  • Killer Instinct Season 3
  • League of Legends
  • Overwatch *
  • Smite
  • Starcraft 2: Legacy of the Void
  • Street Fighter 5

Competitive Play of the Year

  • Coldzera’s jumping AWP quad kill at MLG Columbus
  • s1mple’s double AWP noscope at ESL One Cologne *
  • Huni quad kill at the 2015 World Championships
  • w33’s Sunstrike, Echo Stomp cancel and Tornado snipe
  • Suma1l’s clutch Sacred Arrow at The International 2016
  • Justin Wong’s comeback against Flocker at EVO 2016
  • LI Joe’s V Trigger dodge at EVO 2016
  • Daigo’s ’magic pixel’ comeback at the Capcom Cup Final

21 Best Handheld / Mobile Game

  • Alphabear
  • Clash Royale
  • Downwell
  • Fire Emblem Fates *
  • Monster Hunter Generations
  • Peter Panic
  • Pokemon Go
  • Severed
  • The Room 3
  • Zero Time Dilemma

Seremoni Golden Joystick Awards 2016 rencananya akan dilaksanakan pada tanggal 18 November nanti di O2 Arena, London.

Catatan: tanda bintang menandai pilihan saya.

Game Android Pilihan 16 – 22 November 2015

Di akhir pekan ini redaksi tak banyak melakukan perubahan dari edisi sebelumnya, masih dengan 5 game Android gratis yang dipilih secara acak namun tentu punya “sesuatu” yang membuatnya menarik.

Monster Truck Destruction

Monster Truck Destruction

Game yang pertama dari 5 judul yang sudah redaksi siapkan adalah Monster Truck Destruction. Meski menggunakan nama “monster” namun di game ini Anda tidak akan temukan satupun monster yang identik dengan binatang besar yang menyeramkan. Melainkan lebih berupa truk berukuran besar bak monster.

Di game ini Anda akan berkompetisi dalam sebuah perlombaan mobil-mobil monster, ada 60 jenis truk yang bisa dipilih, begitu pula lintasan yang jadi tempat pacuan.

Download: Google Play – Gratis

Madden NFL Mobile

Madden NFL Mobile

Game berlatar belakang olahraga paling populer di negeri paman sam ini mengajak Anda menjadi seorang manajer. Di game ini, Anda dapat membangun dan mengelola sebuah tim, memilih pemain dan mengatur pertandingan.

Download: Google Play – Gratis

Fantasy War Tactics

Fantasy War Tactics

Tetapi jika sobat lebih suka permainan bergenre SRPG, Fantasy War Tactics wajib ada di smartphone atau tablet sobat. Game ini menyajikan pertarungan di dunia fantasi tepat ke genggaman, menampilkan grafis nan elok dan gameplay yang cenderung keras. Cocok untuk para gamer yang suka melawan arus. Ada 12 dunia yang harus dikuasai, dan demi mewujudkannya, ada tiga taktik yang bisa dipergunakan, Cooperation, Direction, dan Terrain

Download: Google Play – Gratis

Bubble CoCo

Bubble CoCo

Sementara bagi Anda yang lebih menyukai game-game kalem, Bubble CoCo bisa diunduh untuk dikoleksi. Game bubble shooting ini menyuguhkan tampilan yang berbeda, kendati dari sisi gameplay tak banyak berubah. Game cocok dimainkan di waktu-waktu senggang, misalnya saat break kantor, sesudah makan siang atau menunggu antrean di praktik dokter.

Download: Google Play – Gratis

WordSpace

WordSpace

Game ini juga asik dimainkan di waktu-waktu senggang yang tak lama. WordSpace merupakan game teka-teki kata di mana Anda diberi tugas untuk menemukan kata yang tersembunyi agar membentuk frase yang tepat. Jika menurut Anda ini terlalu mudah, tunggu dulu! Sebab ada 400 level yang butuh tidak cuma waktu tapi juga kecerdasan untuk bisa menuntaskannya semua.

Download: Google Play – Gratis

Game Android Pilihan 21 – 27 September 2015

Beberapa game menarik akan menemani sobat di kolom game Android pilihan berikut ini. Hotel Transylvania akan jadi sajian pertama, kemudian dilanjutkan dengan beberapa game puzzle, tower defense dan strategi.

Continue reading Game Android Pilihan 21 – 27 September 2015

Inilah 5 Aplikasi Populer Dari Indonesia Pilihan Google

Ada dampak positif dan negatif dari keterbukaan platform distribusi konten mobile seperti Google Play. Pendekatan tersebut membuat ekosistemnya berkembang sangat pesat, tapi di sisi lain, developer harus berjuang dengan segenap kemampuan agar karya mereka diakui. Google sendiri punya sebuah cara unik untuk mengapresiasi jerih payah developer-developer lokal. Continue reading Inilah 5 Aplikasi Populer Dari Indonesia Pilihan Google

Aplikasi Android Pilihan 27 Juli – 2 Agustus 2015

Ada beberapa aplikasi Android wajib yang harus ada di ponsel pintar sobat. Tapi, tak lantas aplikasi-aplikasi lain bisa dianggap tidak penting. Pasalnya, banyak orang memanfaatkan waktu luang untuk meng-edit foto, membaca berita atau memoles tampilan ponselnya.

Continue reading Aplikasi Android Pilihan 27 Juli – 2 Agustus 2015

Game Android Pilihan 6 – 12 Juli 2015

Halo sobat, edisi ini mungkin adalah edisi terakhir untuk bulan Juli 2015. Pasalnya, tak lama lagi kita akan memasuki masa libur lebaran sampai akhir Juli 2015. Artinya, saat kembali berjumpa kita akan masuk ke edisi bulan Agustus 2015.

Continue reading Game Android Pilihan 6 – 12 Juli 2015

Aplikasi Android Pilihan 20 – 26 April 2015

Di edisi minggu ini TRL akan kembali menghadirkan 5 aplikasi Android yang berhasil meluluhkan hati redaksi. Tidak cuma terlihat menarik, aplikasi-aplikasi ini juga sesuai dengan tren pengguna ponsel pintar masa kini. Apa saja sih? Yuk simak selengkapnya!

Continue reading Aplikasi Android Pilihan 20 – 26 April 2015

Aplikasi Android Pilihan 6 – 12 April 2015

Edisi minggu ini TRL membawakan 5 aplikasi Android yang belum pernah dibawakan sebelumnya. Beberapa di antaranya mungkin familiar bagi Anda, tapi coba simak daftar lengkap berikut ini sebelum memutuskan untuk menutup jendela browser Anda.

Continue reading Aplikasi Android Pilihan 6 – 12 April 2015

Daftar Gaming Gear Andalan Tim ‘All-Female’ NXA Ladies

Mungkin Anda sudah membaca tips memilih hardware dan periferal versi tim NXL. Di sana, Richard Permana dengan sangat lengkap menjelaskan beragam informasi berharga. Tapi jika Anda masih melakukan pertimbangan, dan membutuhkan opini kedua, penjabaran dari tim gaming kompetitif NXA Ladies bisa jadi alternatif serta memberikan perspektif berbeda. Continue reading Daftar Gaming Gear Andalan Tim ‘All-Female’ NXA Ladies

Aplikasi Android Pilihan Edisi 23 – 29 Maret 2015

Setiap orang mempunyai cara yang berbeda dalam mengisi akhir pekannya. Beberapa memilih untuk mengajak keluarga berlibur ke suatu tempat atau makan bersama. Tapi sebagian lainnya mungkin lebih suka berdiam diri di rumah sambil menjelajah dunia maya melalui perangkat Androidnya.

Continue reading Aplikasi Android Pilihan Edisi 23 – 29 Maret 2015