Kark Mobile Education Dapatkan Investasi Dari Ideosource

Kark Mobile Education, pemenang Telkomsel Startup Bootcamp, hari ini mengumumkan bahwa mereka telah menerima investasi dari Ideosource untuk membiayai pengembangan produk baru mereka. Jumlah investasi yang diterima tidak diungkapkan.

Kesepakatan ini dihasilkan dalam selama JFDI – Innov8 2012 Bootcamp. Dalam program akselerasi bisnis selama 100 hari tersebut, startup didorong untuk bisa mendapatkan investasi untuk ide mereka. Kark menjadi startup pertama yang mendapatkan investasi dalam bootcamp ini, bahkan sebelum Demo Day, yang akan dihadiri sekitar 100 investor dari kawasan Asia Pasifik, digelar. Menurut co-founder JFDI.Asia, Wong Meng Weng, kesepakatan ini adalah bukti kemajuan yang diraih oleh Kark Mobile Education sejak mereka pindah ke Singapura beberapa bulan yang lalu.

Continue reading Kark Mobile Education Dapatkan Investasi Dari Ideosource

iPayMu Officialy Launched ‘EscrowMu’ Feature

Riyeke Ustadiyanto (founder of iPayMu.com) has announced in the Station Community Facebook Group and in the #startuplokal mailing list about the latest iPayMu feature called EscrowMu. Riyeke explained that EscrowMu is escrow professional software issued by iPayMu which allows both parties (seller and buyer) to be involved in the sale without any risk.

“EscrowMu can be owned by anyone who is interested to organize joint account or escrow. For buyers, they can be assured receiving 100% good condition of goods from the seller and the seller will be protected from online scams. If you run a webhosting business, domain appraisal service or website domain registration, we can add value to the site by offering customers an online escrow service”, explained Riyeke  in our e-mail interview.

Riyeke also explained that EscrowMu (escrow premium iPayMu) feature was made to be more flexible and users can set the percentage amount of transactions that are set by the escrow owner. In addition EscrowMu merchant can put their own label branding.

Continue reading iPayMu Officialy Launched ‘EscrowMu’ Feature

iPayMu Resmi Luncurkan Fitur ‘EscrowMu’

Riyeke Ustadiyanto (Founder iPayMu.com) beberapa waktu lalu mengumumkan di Facebook Group Komunitas Stasion maupun di milis #startuplokal tentang fitur terbaru iPayMu yaitu EscrowMu. Riyeke menjelaskan bahwa EscrowMu adalah perangkat lunak profesional escrow yang dikeluarkan oleh iPayMu yang memungkinkan kedua belah pihak (penjual dan pembeli) untuk terlibat dalam penjualan tanpa resiko apapun.

“Dimana EscrowMu dapat dimiliki oleh siapa saja yang berkepentingan untuk menyelenggarakan rekening bersama atau escrow. Untuk pembeli, mereka dapat yakin bahwa barang yang mereka terima dari penjual dalam kondisi baik 100% dan penjual akan dilindungi dari penipuan-penipuan online. Jika kita menjalankan bisnis webhosting, layanan domain appraisal atau website pendaftaran domain, kita dapat menambahkan nilai ke situs dengan menawarkan pelanggan layanan escrow online”, jelas Riyeke ketika kami wawancara melalui e-mail.

Riyeke juga menjelaskan bahwa fitur EscrowMu (escrow premium iPayMu) dibuat lebih fleksibel dan pengguna escrow dapat mengatur besaran persentase dari transaksi yang di atur oleh pemilik escrow, selain itu merchant EscrowMu dapat mencantumkan label branding sendiri.

Continue reading iPayMu Resmi Luncurkan Fitur ‘EscrowMu’

BREAKING: iPayMu.com Dapatkan Investasi

Kami mendapatkan informasi dari Facebook Group komunitas Stasion (private group) serta akun Facebook Riyeke Ustadiyanto yang akrab disapa Keke tentang iPayMu.com yang mendapatkan funding. Keke sendiri adalah CEO dari ipayMu. Meski tidak secara detail menjelaskan tentang kesepakatan ini, namun dari foto di samping bisa terlihat bahwa mereka telah sepakat untuk menjalin kerja sama dengan Andi S. Boediman – Ideosource.

Informasi lain juga ada di status dari foto tersebut yang juga mencantumkan angka kesepakatan sebesar 3 juta USD, meski tidak ada penjelasan detail tentang apakah ini angka investasi atau valuasi.

IpayMu sendiri merupakan layanan pembayaran online yang memiliki kantor berbasis di Bali, DailySocial juga pernah beberapa kali menuliskan layanan ini akhir tahun 2011 dan sekitar bulan Januari 2011. Dengan model layanan pembaran online, tentunya dana ini bisa digunakan untuk mengembangkan layanan ipayMu, terutama pada masa geliat e-commerce memasuki babak baru, yang ditandai salah satunya dengan terus bermunculannya toko online, termasuk  yang didukung oleh bank.

Informasi yang kami dapatkan bahwa nanti akan ada informasi lengkap dari pihak investor untuk kesepatakan ini. Kami akan terus meng-update kabar ini dan mencoba mengontak pihak Ideosource dan ipayMu untuk mendapatkan informasi lebih lanjut.

Rekap Dailylicious Minggu Ini

Sebelum liburan, DailySocial kembali menghadirkan rekap dari berbagai informasi yang diterima redaksi DailySocial maupun berbagai informasi yang kami bagikan di Dailylicious.

Mari kita mulai informasi pertama tentang Morris Chang. Ada satu artikel yang sangat menarik tentang perjalanan Morris Chang yang bukan hanya merevolusi industri semikoduktor, ia menjadi founding father dari industri pengecoran semikonduktor. Artikel yang cukup panjang namun sayang untuk dilewatkan.

Selanjutnya ada informasi bagi para developer yang ingin membuat media kit dengan cara retro, meski sederhana namun pola ini tetap bisa memberi kemudahan bagi para blogger atau jurnalis dalam membaca secara detail rilis dari aplikasi yang Anda kirimkan. Informasi lengkap bisa dilihat lewat tautan ini.

Sekarang mari kita lihat dulu ada berita apa saja yang masuk ke redaksi DailySocial selama seminggu ini. Ada dua informasi yang berkaitan dengan kota Yogyakarta, yang pertama ada event report Bancakan #9, dan aplikasi transportasi yang dirilis oleh Dishubkominfo DIY. Kemudian ada layanan baru yang bernama Crapto.com (layanan untuk berbagi foto dengan webcam) serta Kartumuu yang merilis fasilitas bisnis dan menggelar program bersama brand tertentu menyambut lebaran.

Continue reading Rekap Dailylicious Minggu Ini

Ideosource Snabs iOS Developer Company Touchten

Ideosource, an investment fund set up by former Plasa.com exec Andi S Boediman successfully snabs a new portfolio and this time is an iOS developer company called Touchten.

Touchten produces iOS apps and games, including popular games such as Sushi Chain, Castle Runner, War Mania and Free Kick Mania. Sushi Chain even made its way into the top 15 games on Japanese iTunes Store, an incredible achievement for Touchten. Beside games, Touchten also build iOS apps such as Health Myth, Kho Pinghoo among others.

Continue reading Ideosource Snabs iOS Developer Company Touchten

This Week’s Dailylicious Recap

Before we write a variety of information received by DailySocial editorial staff and wrote it on DailySocial or Dailylicious, there is an announcements related to Dailylicious web address.

We decided to change the address of Dailylicious. Previous addresses can be accessed at Dailylicio.us but now readers can access it at http://licious.dailysocial.net/.

Ok, let’s go to the first news that we share in Dailylicious, it was Yahoo! that organized a hacking event, this time it called Hack & Roll. From the name it’s not wrong if you guessed this event has to do with Koprol. Hack & Roll is a hacking event by using API from Koprol, the event is based in Indonesia and the Philippines. Event posters can be seen here and additional information can be viewed at the following DailySocial article.

Continue reading This Week’s Dailylicious Recap

Rekap Dailylicious Minggu Ini

Sebelum kami menuliskan berbagai informasi yang diterima redaksi DailySocial dan kami tuliskan di Dailylicious atau DailySocial ada satu pengumuman yang berkaitan dengan alamat Dailylicious.

Kami memutuskan untuk mengubah alamat Dailylicious. Alamat sebelumnya bisa diakses di Dailylicio.us namun kini para pembaca bisa mengaksesnya pada tautan http://licious.dailysocial.net/.

Ok, mari kita masuk ke berita pertama yang kami share di Dailylicious, adalah Yahoo! yang kembali mengadakan acara hacking, kali ini bernama Hack & Roll. Dari namanya tidak salah jika Anda menebak acara kali ini ada hubungannya dengan Koprol. Hack & Roll merupakan acara hacking menggunakan API dari Koprol, acara ini berbasis di Indonesia dan Singapura Filipina. Poster acara bisa dilihat di sini dan informasi tambahan bisa dilihat di artikel DailySocial berikut.

Continue reading Rekap Dailylicious Minggu Ini

Andi Boediman Launches Ideosource, Incubates eEvent.com

We’ve been wondering about what Andi Boediman will do after he left the e-commerce giant Plasa.com earlier this year following the steps of his fellow partner Shinta Dhanuwardoyo. Andi told us that he wanted to focus on his educational venture, International Design School, but we always knew he wasn’t gonna give up the startup scene that easy.

Today, Andi S Boediman officially announce that he’s starting a brand new tech-startup incubator called Ideosource. And surprisingly, he’s already got an event management startup eEvent under Ideosource.

Below is Andi’s comment on Ideosource and their decision to incubate eEvent.com.

Continue reading Andi Boediman Launches Ideosource, Incubates eEvent.com