Untuk Pertama Kali, Workshop Lean Startup Machine Siap Digelar di Bandung

Acara workshop yang telah diselenggarakan di beberapa kota di dunia, Lean Startup Machine (LSM), untuk pertama kali akan segera diselenggarakan di Bandung. Acara workshop ini diperuntukkan bagi para wirausahawan/wati, karyawan perusahaan, student atau siapapun yang ingin meningkatkan pengetahuan akan kewirausahaan. Acara akan diselenggarakan awal bulan Oktober.  Continue reading Untuk Pertama Kali, Workshop Lean Startup Machine Siap Digelar di Bandung

Tujuh Alasan Mengapa Anda Harus Hadir di Lean Startup Machine Bandung 2015

Ada beberapa alasan kenapa penggiat startup perlu mengikuti Lean Startup Machine Bandung 2015 / Lean Startup Machine

Pelaksanaan Lean Startup Machine (LSM) Bandung bakal berlangsung 2-4 Oktober mendatang. Acara yang baru saja sukses terselenggara di Jakarta ini menjanjikan beberapa hal menarik bagi setiap pesertanya. Selain pengalaman, ada beberapa alasan lain mengapa acara Lean Startup Machine di Bandung ini layak untuk diikuti. Berikut ini tujuh alasan mengapa Anda harus hadir ke Lean Startup Machine di Bandung kali ini. Continue reading Tujuh Alasan Mengapa Anda Harus Hadir di Lean Startup Machine Bandung 2015

Looking Up at How Lean Startup Machine Jakarta 2015 Works

As the organizer of a workshop that validates ideas, Lean Startup Machine (LSM) Jakarta has done a marvelous job this year. The combination of excellent organizing board and prominent mentors has helped participants to explore the unexplored. Continue reading Looking Up at How Lean Startup Machine Jakarta 2015 Works

Lean Startup Machine 2015 Hadirkan Boye Hartmann Sebagai Mentor

Selain mengundang para pelaku tech-startup di Indonesia, Malaysia dan Brunei, Lean Startup Machine (LSM) 2015 yang akan digelar tanggal 4 – 6 September mendatang di Kejora HG Wisma Barito Pacific Building Slipi, Jakarta Barat, juga akan turut mengundang para pakar sebagai konsultan dan investor. Salah satu praktisi sekaligus mentor yang nantinya akan berbagi ilmu seputar pengalamannya bekerja sama dengan startup global adalah Founder and CEO Y Group Asia Boye Hartmann. Continue reading Lean Startup Machine 2015 Hadirkan Boye Hartmann Sebagai Mentor

Ryan Gondokusumo akan Berbagi Ilmu Membangun Startup di Lean Startup Machine Jakarta 2015

Salah satu mentor Lean Startup Machine (LSM) Jakarta 2015 yang akan berbagi ilmu tentang dunia startup di Indonesia adalah Founder dan CEO Sribu dan Sribulancer Ryan Gondokusumo. Menurut Ryan, LSM adalah tempat berbagi mengenai proses untuk menemukan dan menciptakan ide dan produk startup yang yang diinginkan pasar.

Continue reading Ryan Gondokusumo akan Berbagi Ilmu Membangun Startup di Lean Startup Machine Jakarta 2015

Lean Startup Machine Jakarta 2015 Targetkan 100 Partisipan

Lean Startup Machine (LSM) menargetkan 70-100 partisipan pada ajang LSM Jakarta 2015 mendatang, yang akan digelar 4-6 September di Kejora HQ, Wisma Barito Pacific Building Jakarta. Pihak penyelenggara sengaja membatasi jumlah peserta agar mereka secara komprehensif bisa mendapatkan pengajaran dari sejumlah mentor di tanah air. Peserta terbaik dijanjikan bakal diundang untuk mengikuti program di akselerator dan inkubator partner LSM.

Continue reading Lean Startup Machine Jakarta 2015 Targetkan 100 Partisipan

Lean Startup Machine Bandung Diundur Bulan Oktober, Tiket Early Bird Mulai Dijual

Lean Startup Machine Bandung menyediakan diskon untuk pembelian tiket secara early bird / Lean Startup Machine Bandung

Lean Startup Machine Bandung yang sedianya akan digelar pada awal Agustus ini mengalami perubahan jadwal. Acara akan diadakan pada tanggal 2 hingga 4 Oktober 2015 mendatang. Tiket bagi peserta sudah dijual, termasuk potongan hingga 50% bagi yang membeli sebelum tanggal 9 Agustus mendatang. Continue reading Lean Startup Machine Bandung Diundur Bulan Oktober, Tiket Early Bird Mulai Dijual

Lean Startup Machine Kembali Digelar di Jakarta September Mendatang

Jakarta kembali menjadi tuan rumah workshop Lean Startup Machine, sebuah konsep memvalidasi asumsi-asumsi bisnis dengan bertemu langsung dengan calon pelanggan. Tahun ini kegiatan Lean Startup Machine akan diselenggarakan di Kejora HQ, Wisma Barito Pacific Building di Slipi, Jakarta Barat pada tanggal 4-6 September mendatang.

Continue reading Lean Startup Machine Kembali Digelar di Jakarta September Mendatang

Lean Startup Machine 2015 akan Diselenggarakan di Bandung

Lean Startup Machine 2015 bakal diadakan di Bandung bulan Agustus mendatang / Lean Startup Machine

Tahun ini Lean Startup Machine kembali lagi di Indonesia, tepatnya di Bandung. Workshop yang rencananya akan diselenggarakan pada tanggal 7 hingga 9 Agustus 2015 itu mencoba membantu para pesertanya untuk menguji dan memvalidasi ide atau produk bisnis dari kacamata konsumen.

Continue reading Lean Startup Machine 2015 akan Diselenggarakan di Bandung

Apa Yang Saya Pelajari di Lean Startup Singapore

Weekend kemarin saya pergi ke Singapura untuk ikut workshop Lean Startup yang diselenggarakan Lean Startup Machine. Ketika pertama mendengar event ini dari salah satu partner saya Rubi, tanpa pikir panjang, tiket langsung saya beli akhir bulan Juli lalu. Setelah itu peserta mendapat beberapa update dari workshop organizer Raymond Wu (super cool guy). Setelah diberi beberapa bocoran oleh penyelenggara, beberapa hari sebelum hari H, saya bersama Rubi melakukan beberapa persiapan bermodalkan pengertian sendiri dari teori Lean Startup. We think we’re cool, but apparently we’re not there… Yet.

Continue reading Apa Yang Saya Pelajari di Lean Startup Singapore