Okezone Luncurkan Versi Baru, Pertajam Fokus ke Desain, Data dan User

Big data mungkin sudah bukan istilah asing di telinga kita, namun pada kenyataannya terminologi tersebut masih jarang sekali diterapkan oleh korporasi di Indonesia. Namun hal ini bertolak belakang dengan filosofi CEO Okezone Roy Simangunsong yang hari ini secara resmi meluncurkan versi terbaru dari Okezone.com. Continue reading Okezone Luncurkan Versi Baru, Pertajam Fokus ke Desain, Data dan User

Zomato Bertekad Tingkatkan Operasional ke Sejumlah Kota Besar di Indonesia

Zomato tahun ini meraih hasil menggembirakan dalam segi user awareness, user engagement dan user acquisition. Meski mendapat hasil yang melampaui target, layanan panduan pencarian restoran online dan mobile ini bertekad untuk terus melakukan berbagai perbaikan produknya, termasuk implementasi Jurnal Kuliner yang detil dan personal. Zomato juga berencana memperluas operasionalnya ke kota-kota lain di Indonesia.

Continue reading Zomato Bertekad Tingkatkan Operasional ke Sejumlah Kota Besar di Indonesia

Kurio Becomes a Hit, Postpones Monetization Plans

It seems that Kurio knows best what to do with the series A funding they have just sealed. As being stated at the launching of its app yesterday (30/9), Kurio plans to pre-install its app on each and every unit of Polytron smartphone as well as hold the “Kurio for Publisher” program which may be beneficial to push its growth even further. Continue reading Kurio Becomes a Hit, Postpones Monetization Plans

Mandy Marahimin Dobrak Tradisi Keluarga dengan Jadi Entrepreneur Digital

Balas membalas kicauan di sosial media bisa menghasilkan startup! Ya, hal itu terjadi pada Wujudkan, sebuah startup crowdfunding, yang didirikan oleh Amanda (Mandy) Marahimin, Dondi Hananto, Zaki Sani, dan Wicak Soegijoko. Wujudkan kini telah berdiri selama lebih dari dua tahun, sejak kelulusannya sebagai salah satu alumni Jakarta Founder Institute angkatan pertama.

Continue reading Mandy Marahimin Dobrak Tradisi Keluarga dengan Jadi Entrepreneur Digital

Beritagar Siap Tinggalkan Status Beta dengan Solusi Pemberitaan Dibantu Robot

Beritagar yang telah menyandang status beta selama satu tahun terakhir siap meluncur di awal November mendatang. Selama fase beta ini, mereka melakukan trial-and-error untuk menemukan produk terbaiknya yang didukung oleh robot ber-algoritma khusus. Beritagar dihadirkan untuk memberikan solusi pemberitaan yang efisien bagi mereka yang memiliki semakin sedikit waktu luang untuk membaca, terutama yang mengakses melalui perangkat mobile.

Continue reading Beritagar Siap Tinggalkan Status Beta dengan Solusi Pemberitaan Dibantu Robot

Resmi Meluncur, Kurio Tanam Pre-Installed Apps di Smartphone Polytron

Aplikasi Kurio hari ini (30/9) resmi diluncurkan. Dengan bermodalkan pendanaan seri A yang baru saja diraihnya dari Cyber Agent Ventures (CAV), Kurio langsung melaju dengan mencanangkan pre-installed apps di seluruh perangkat smartphone Polytron, sekaligus menggenjot pertumbuhannya dengan menggelar “Kurio for Publisher” yang mengajak seluruh publisher untuk bisa semakin memperkaya konten di dalam Kurio. Continue reading Resmi Meluncur, Kurio Tanam Pre-Installed Apps di Smartphone Polytron

Nikahnya Perbanyak Pilihan Template Desain dan Segera Buka Layanan Berbayar

Di zaman digital seperti sekarang ini, hampir semua kebutuhan bisa dilakukan secara online. Undangan pernikahan pun dapat dibuat tanpa kertas dan disebarkan secara online lewat situs pembuatan situs undangan pernikahan gratis. Salah satu startup yang menggeluti bidang ini adalah Nikahnya. Setahun setelah berdiri tanggal 26 September 2013, situs ini melakukan perombakan dan berbagai peningkatan layanan.

Continue reading Nikahnya Perbanyak Pilihan Template Desain dan Segera Buka Layanan Berbayar

Ferry Tenka: “Tak ada Jalan Pintas untuk Jadi Entrepreneur”

Lelaki ini pernah memiliki pekerjaan sesuai bidang dikuasai, gaji cukup, namun tetap saja dia merasakan ada sesuatu yang kurang. Parahnya, kalau ditanya pun dia tak tahu apa yang kurang dalam hidupnya saat itu. CEO Bilna Ferry Tenka yang pernah merasakan hal itu.

Continue reading Ferry Tenka: “Tak ada Jalan Pintas untuk Jadi Entrepreneur”

PropertyGuru and Emtek Intend to Lead Rumah to the Top

Hot new’s coming through. PropertyGuru has just published a joint venture with Emtek Group’s subsidiary PT Kreatif Media Karya (KMK) as an attempt to develop Rumah, PropertyGuru’s property platform that has served more than two million customers in Indonesia. The partnership was broadcasted just today (25/9) at the SCTV Tower – Senayan City, Jakarta. By this partnership, KMK will acquire an undisclosed minor shares of PropertyGuru Indonesia. This would be Emtek Group’s second investment in Indonesia’s digital industry after previously granted a funding to Artoncode, a mobile gaming producer. Continue reading PropertyGuru and Emtek Intend to Lead Rumah to the Top

Joint Venture PropertyGuru dan Emtek Group Diharapkan Mantapkan Posisi Rumah di Pasar Properti Indonesia

Grup situs properti PropertyGuru mengumumkan kerjasama joint venture dengan PT Kreatif Media Karya (KMK), yang merupakan anak perusahaan Emtek Group, untuk mengoperasikan Rumah, situs properti milik PropertyGuru yang sudah melayani lebih dari dua juta pembeli properti di Indonesia. Perjanjian ini diumumkan hari ini, Kamis (25/09) di SCTV Tower – Senayan City, Jakarta. Melalui perjanjian ini KMK akan mengakuisisi kepemilikan saham minoritas di PropertyGuru Indonesia dengan nominal yang tidak dibuka untuk publik.

Continue reading Joint Venture PropertyGuru dan Emtek Group Diharapkan Mantapkan Posisi Rumah di Pasar Properti Indonesia