Keindahan Panorama Candi Borobudur Sudah Bisa Dinikmati di Google Street View

Pemandangan menakjubkan Candi Borobudur sekarang bisa dinikmati di Google Maps melalui potret Street View. Hal ini secara resmi diumumkan oleh Google kemarin, 27 September 2015 yang bertepatan dengan hari pariwisata dunia.

Continue reading Keindahan Panorama Candi Borobudur Sudah Bisa Dinikmati di Google Street View

Google Gelar Acara Tanggal 29 September, Akankah Perangkat Nexus Teranyar Diumumkan?

Rumor mengenai kehadiran smartphone Nexus teranyar dari Google terus bermunculan, kabar terakhir mengatakan bahwa perusahaan raksasa itu akan merilis dua buah perangkat Nexus ke pasaran, yakni Nexus 5X dan Nexus 6P. Continue reading Google Gelar Acara Tanggal 29 September, Akankah Perangkat Nexus Teranyar Diumumkan?

Fitur Baru Gmail Android Bantu Pengguna Bersihkan Email dari Sampah

Spam sudah sejak lama menjadi musuh besar pengguna email, berbagai upaya dan himbauan telah dilakukan guna menghindari resikonya. Bermaksud memberikan kemudahan untuk menjaga inbox email tetap bersih, Google meluncurkan fitur baru bernama “Block Sender” dan “Unsubscribe” untuk aplikasi Gmail versi Android.

Continue reading Fitur Baru Gmail Android Bantu Pengguna Bersihkan Email dari Sampah

Google Wallet ‘Bereinkarnasi’ Jadi Layanan Peer-To-Peer Payment

Saat Google mengumumkan layanan Android Pay akhir bulan Mei kemarin, banyak yang bertanya-tanya tentang nasib Google Wallet. Layanan Android Pay sendiri sudah resmi beroperasi di Amerika Serikat per tanggal 10 September kemarin, lalu apa berarti Google Wallet benar-benar sudah dipensiunkan? Continue reading Google Wallet ‘Bereinkarnasi’ Jadi Layanan Peer-To-Peer Payment

Smartphone Program Android One BQ Aquarius A4.5, Melenggang di Spanyol dan Portugal

Produsen asal Spanyol BQ mencuri perhatian publik ketika merilis smartphone BQ Aquarius E4.5 Ubuntu Edition. Perangkat ini menjadi salah satu smartphone pertama yang mengawali kehadiran perangkat yang berjalan dengan platform Ubuntu Touch besutan Canonical. Continue reading Smartphone Program Android One BQ Aquarius A4.5, Melenggang di Spanyol dan Portugal

Di Bawah Pimpinan Baru, Google Glass Ganti Nama Jadi Project Aura

Setelah dikabarkan berada di bawah pimpinan baru dan akan dikembangkan secara tertutup, Google Glass justru kembali mendapat sorotan dari awak media. Kali ini, proyek yang sudah ‘lulus’ dari program Google X tersebut dikabarkan punya identitas baru, yaitu Project Aura. Continue reading Di Bawah Pimpinan Baru, Google Glass Ganti Nama Jadi Project Aura

Peduli Startup, Google Rilis Aplikasi Pembelajaran Strategi Pemasaran

Menanggapi pesatnya pertumbuhan startup baru setiap harinya, Google merilis aplikasi baru bernama Google Primer. Aplikasi ini dirancang untuk ‘mematangkan’ startup maupun pemilik usaha kecil dalam mengembangkan bisnisnya, dengan topik-topik bahasan seperti search engine marketing, content marketing, tips mendesain situs mobile dan masih banyak lagi. Continue reading Peduli Startup, Google Rilis Aplikasi Pembelajaran Strategi Pemasaran

Seriusi Proyek Mobil Tanpa Sopir, Google Rekrut Mantan CEO Hyundai

Sampai titik ini, mobil tanpa sopir Google sudah menjalani berbagai pengujian di jalanan, baik di kampung halamannya di California maupun di kawasan lain seperti Texas. Hasilnya? Sejauh ini bagus; mobil tanpa sopir ini tergolong aman, sanggup menghindarkan para pejalan kaki maupun pesepeda dari marabahaya. Kendati demikian, perjalanannya masuk tahap komersialisasi masih panjang. Continue reading Seriusi Proyek Mobil Tanpa Sopir, Google Rekrut Mantan CEO Hyundai

Google Play Connect Facilitates Collaboration between Local and International Developers

The global mobile gaming industry indeed is a hot stuff. In Indonesia, the imminent penetration of smartphone even encourages the increase of revenue and growth. The vast potential of local market attracts Google to take part in the process. Through Google Play Connect, the IT giant attempts on connecting shareholders of the industry, both from local and international market. Continue reading Google Play Connect Facilitates Collaboration between Local and International Developers

Google Maps Adds Landmark and Route Navigation Feature

Google released another update for Google Maps regarding its landmark and route navigation. The update is intended to localize the use of map for each country. At the moment, the update has been available for iOS and Android-based Google Maps. Continue reading Google Maps Adds Landmark and Route Navigation Feature