The Last Guardian dan Uncharted 4 Jadi Andalan Sony di E3 2015

Tidak terasa, tinggal dua event lagi dan E3 2015 segera usai. Sony belum lama menutup hari dengan presentasi mereka, dan dalam beberapa jam acara Nintendo akan live. Tampil belakangan tidak membuat Sony kalah saing. Sebaliknya, sang raksasa Jepang itu sukses mencuri perhatian di awal, dan memastikan bagian klimaks di penghujung menghebohkan. Continue reading The Last Guardian dan Uncharted 4 Jadi Andalan Sony di E3 2015

Indah dan Menakutkan, Adrift Sajikan Pengalaman Terapung-Apung di Luar Angkasa

Beberapa permainan seperti Dear Esther, Gone Home sampai The Stanley Parable terbukti memicu kompetisi dalam penyajian gameplay eksperimental. Ide gila adalah senjata utama, dan eksekusi jitu membuatnya digemari publik. Jika game-game di atas membuat Anda kecanduan, satu judul baru lagi disiapkan seorang mantan Creative Director Microsoft, Adam Orth. Continue reading Indah dan Menakutkan, Adrift Sajikan Pengalaman Terapung-Apung di Luar Angkasa

TV Samsung Kini Bisa Jalankan Game PlayStation

Lewat PlayStation 4, Sony berhasil mengamankan namanya sebagai salah satu platform gaming ruang keluarga terbaik hingga beberapa waktu ke depan. Namun jika melihat lebih teliti, kelemahan fundamental console terletak pada keterbatasan upgrade, dan ketiadaan backward compatibility – atau kesanggupan menjalankan konten yang ada pada sistem terdahulu. Continue reading TV Samsung Kini Bisa Jalankan Game PlayStation

Sony Sedang Buat Console Handheld Baru?

Selama ini upaya Sony menembus pasar console handheld belum menemui jalan mulus. Di pertengahan 2014, President Shuhei Yoshida mengabarkan bahwa timnya akan melepas lebih sedikit game first-party di Vita sembari menggeser fokus dari lini handheld ke platform PlayStation 4. Tapi ada kemungkinan perjalanan PlayStation Vita masih belum berakhir. Continue reading Sony Sedang Buat Console Handheld Baru?

Layanan Sony PlayStation Mobile Akan Segera Ditutup

Melalui PlayStation Mobile, Sony mencoba menghimpun judul-judul klasik console lawas dengan permainan mobile dan indie demi bersaing di tengah naiknya kepopularitasan perangkat bergerak. Sayang semenjak tersedia, ia belum pernah menjadi platform yang Sony inginkan. Dan bab terakhir kisah perjalanan PlayStation Mobile kini terlihat di depan mata. Continue reading Layanan Sony PlayStation Mobile Akan Segera Ditutup

Tersingkap Sudah Spesifikasi dan Waktu Rilis Device VR Project Morpheus

Ketertarikan Sony terhadap teknologi head-mounted display telah terdengar sejak tahun 90-an. Tapi baru di GDC 2014, mereka ungkap resmi headset VR spesialis gaming ber-codename Project Morpheus, konon sudah dikembangkan sembunyi-sembunyi selama tiga tahun. Di ajang sama tahun ini, akhirnya Sony mengungkap info lebih detail serta menetapkan waktu rilis. Continue reading Tersingkap Sudah Spesifikasi dan Waktu Rilis Device VR Project Morpheus

Fokus ke PlayStation, Sony Akan Tinggalkan Pasar Smartphone?

Sony Corporation sedang gonjang-ganjing. Bagaimana tidak, belum lama setelah mengungkapkan rencananya untuk meramaikan pasar otomotif dengan target menjadi pemasok sensor gambar kamera mobil nomor satu, Sony kini dikabarkan akan memensiunkan divisi smartphone miliknya. Continue reading Fokus ke PlayStation, Sony Akan Tinggalkan Pasar Smartphone?

Sony Jual Sony Online Entertainment

Sony Online Entertainment dikenal sebagai divisi spesialis publikasi dan pengembangan game-game online. Berkatnya, judul-judul legendaris semisal EverQuest, Star Wars Galaxies hingga PlanetSide terlahir. PlanetSide 2 baru saja mencatat rekor pertempuran online dengan jumlah pemain terbanyak, dan game H1Z1 belum lama memasuki tahap Early Access. Continue reading Sony Jual Sony Online Entertainment

Pesawat Luar Angkasa NASA Tujuan Pluto Ditenagai Chip PlayStation Pertama?

Apakah Pluto sebuah planet, atau sebongkah asteroid? Sudah lama para ilmuwan memperdebatkannya. Namun mereka setuju bahwa Pluto ialah salah satu objek terbesar di orbit terluar tata surya kita. Tahukah Anda, ternyata NASA telah memulai misi ke Pluto bertahun-tahun lalu? Dan hebatnya lagi, pesawat ruang angkasa itu didukung teknologi lawas. Continue reading Pesawat Luar Angkasa NASA Tujuan Pluto Ditenagai Chip PlayStation Pertama?

Smartband ‘Gaming’ Ini Memungkinkan Anda Membaca Notifikasi Lebih Cepat

Rata-rata orang mengeluarkan smartphone dan mengecek isinya sebanyak lebih dari 150 kali sehari. Jumlah tersebut terlalu banyak, dan teorinya mengurangi waktu kita mengerjakan hal-hal yang lebih produktif. Itulah alasannya mengapa smartband dibuat. Masalahnya, layar pas-pasan wearable device mungkin tidak seefektif handset dalam menyampaikan informasi. Continue reading Smartband ‘Gaming’ Ini Memungkinkan Anda Membaca Notifikasi Lebih Cepat