Aqua Headphone Amp Adalah Aksesori Wajib Penikmat Musik Modern

Hampir semua smartphone yang ada di pasaran tidak dirancang secara khusus untuk memutar musik. Buat sebagian besar orang, hal itu tak jadi masalah sama sekali karena mereka masih tetap bisa menikmati musik lewat smartphone. Namun buat sebagian lainnya, mereka merasa perpaduan smartphone dan headphone saja belum cukup guna menyajikan kualitas suara yang rupawan. Continue reading Aqua Headphone Amp Adalah Aksesori Wajib Penikmat Musik Modern

Aksesori Ini Bisa Gantikan Fitur “Hey Cortana” Tanpa Menguras Baterai

Sudah update ke Windows 10? Kalau sudah, besar kemungkinan Anda juga sudah berjumpa dengan Cortana, asisten virtual kebanggaan Microsoft, yang bisa diaktifkan hanya dengan memanggil “Hey Cortana”. Continue reading Aksesori Ini Bisa Gantikan Fitur “Hey Cortana” Tanpa Menguras Baterai

Istimewa, Kabel Micro USB Ini Bisa Dibolak-Balik

Salah satu keunggulan USB-C ketimbang jenis USB lain yang ada sekarang adalah ujungnya yang reversible, alias bisa dibolak-balik. Hal ini, ditambah dengan peningkatan kecepatan serta fitur yang lainnya, menjadikan USB-C dipandang sebagai standar baru dunia teknologi. Continue reading Istimewa, Kabel Micro USB Ini Bisa Dibolak-Balik

Tambahkan Bevel, Smartphone Anda Berubah Jadi Kamera 3D Sejati

Dunia perfilman merupakan pionir dalam penyuguhan konten 3D berkat dukungan modal besar dan teknologi teranyar. Perlahan-lahan teknologi di belakangnya menjadi kian terjangkau dan praktis. Aksesori kamera 3D untuk smartphone kini memang bukan lagi barang baru, namun buat sekarang level penyajian tercanggih dipegang oleh Matter and Form melalui Bevel. Continue reading Tambahkan Bevel, Smartphone Anda Berubah Jadi Kamera 3D Sejati

Ubah iPhone 6 Jadi Camcorder Klasik dengan Lumenati CS1

Selain mampu menangkap gambar yang berkualitas, Apple iPhone 6 sebenarnya juga merupakan sebuah camcorder yang amat handal. Video bisa direkam dalam resolusi 1080p, baik dalam kecepatan 30 atau 60 fps. Atau jika Anda suka video slow-motion, iPhone 6 memberikan opsi perekaman dalam kecepatan 120 atau 240 fps. Lebih lanjut, sistem stabilization-nya cukup efektif dan autofocus-nya terus aktif selagi perekaman video berlangsung. Continue reading Ubah iPhone 6 Jadi Camcorder Klasik dengan Lumenati CS1

Device Communicator Ini Disiapkan Buat Fans Star Trek Sejati

Tak cuma menjadi wadah seminar, kumpul-kumpul bersama komikus profesional, dan ajang preview film, San Diego Comic-Con juga merupakan tempatnya para fans berkespresi. Beberapa menunjukkan kecintaan mereka lewat costume play, namun tidak sedikit yang merealisasikan angan-angan mereka secara lebih serius, ambil saja contohnya The Wand Company. Continue reading Device Communicator Ini Disiapkan Buat Fans Star Trek Sejati

Kamera Thermal Flir One Generasi Kedua Bawa Desain Baru dan Kompatibilitas Android

Masih ingat dengan Flir One, casing unik yang dapat mengubah iPhone menjadi detektor panas? Kini perusahaan yang sama dengan bangga memperkenalkan generasi kedua dari kamera thermography tersebut. Continue reading Kamera Thermal Flir One Generasi Kedua Bawa Desain Baru dan Kompatibilitas Android

Aksesori Ini Bantu Awetkan Daya Tahan Baterai Apple Watch

Buat para pengguna iPhone, Apple Watch tentu saja merupakan smartwatch yang paling ideal, terutama jika nilai estetika selalu menjadi prioritas utama. Pun demikian, masih ada satu hal yang mengganjal yang menyebabkan beberapa konsumen enggan untuk membelinya: baterai Apple Watch kurang awet. Continue reading Aksesori Ini Bantu Awetkan Daya Tahan Baterai Apple Watch

Sambut Kebangkitan PC Desktop, MSI Siapkan Nightblade MI dan Aksesori Gaming

Ajang Computex Taipei 2015 menegaskan sebuah tren yang tampaknya kembali muncul belakangan: naiknya minat konsumen akan PC jenis desktop buat keperluan hiburan multimedia standard hingga gaming kelas antusias. Hal itu terbukti dengan merebaknya beragam tipe komputer dari mulai mini PC, small-form factor, hingga momentum kelahiran Steam Machines. Continue reading Sambut Kebangkitan PC Desktop, MSI Siapkan Nightblade MI dan Aksesori Gaming

Dengan Aksesori Ini, Smartwatch Anda Bisa Dikendalikan via Gesture

Sejatinya ada tiga cara dalam mengoperasikan smartwatch: lewat layar sentuhnya, lewat tombol atau kenop fisik seperti digital crown milik Apple Watch, atau lewat gesture seperti yang ditawarkan Android Wear dalam update terbarunya beberapa waktu yang lalu. Continue reading Dengan Aksesori Ini, Smartwatch Anda Bisa Dikendalikan via Gesture